Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ditanya Soal Target di Piala Menpora, Bek Persebaya: Diberi Keselamatan

By Ridwan Budiman - Sabtu, 20 Maret 2021 | 19:15 WIB
Arif Satria yang terkapar setelah mencetak gol ke gawang Madura United dikerubuti para pemain Persebaya di Stadion Gelora Bangkalan pada ajang Piala Gubernur 2020, 15 Februari 2020.
Persebaya
Arif Satria yang terkapar setelah mencetak gol ke gawang Madura United dikerubuti para pemain Persebaya di Stadion Gelora Bangkalan pada ajang Piala Gubernur 2020, 15 Februari 2020.

BOLASPORT.COM- Persebaya kini harus siap tak siap untuk terjun di Piala Menpora 2021 yang akan berlangsung dalam beberapa hari lagi.

Untuk laga perdana Piala Menpora 2021 sendiri bakal berlangsung pada hari Minggu besok (21/3/2021).

Hanya saja bagi skuad Bajul Ijo, pihaknya baru akan memainkan laga perdananya dua hari kemudian yakni pada tanggal 23 Maret 2021.

Adapun lawan yang bakal dihadapi oleh Persebaya di laga perdana nanti adalah sesama klub Jawa Timur yakni Persik Kediri.

 Baca Juga: Sudah Tiba di Indonesia, Igor Kriushenko Tunggu Kabar Ciro Alves

Kembali tampil di turnamen resmi setelah satu tahun menganggur tentu sejumlah pemain punya target sendiri di Piala Menpora 2021 kali ini.

Seperti salah satu bek Persebaya Surabaya yang bernama Arif Satria yang mengaku ingin tampil baik dan berusaha menjaga gawang Bajul Ijo tetap nirbobol sepanjang turnamen.

Meski begitu, bagi Arif Satria yang terpenting bagi dirinya adalah ia dapat selamat sepanjang turnamen Piala Menpora 2021.

Baca Juga: Tanggapan Igor Kriushenko terkait Piala Menpora 2021 Menjadi Dua Leg

Maksud dari selamat ini sendiri adalah dirinya ingin sebelum dan setelah turnamen dirinya tidak terkena cedera.

Sebab hal ini akan berdampak pada nasibnya di Liga 1 2021 yang akan berlangsung setelah turnamen ini dilaksanakan.

"Kalau target pribadi, ya bermain bagus, dan diberikan keselamatan (dari cedera)," ujar Arif dikutip Bolasport dari Superskor.

Baca Juga: Boyong 27 Pemain, Barito Putera Batal Pakai Pemain Asing di Piala Menpora

"Dan tentunya ingin clean sheet di setiap pertandingan (di Piala Menpora 2021)," tambahnya.

Arif berharap dengan tampilnya ia di Piala Menpora 2021 kali ini dirinya bisa memberikan hadiah yang terbaik untuk warga Surabaya.

"Insya Allah saya siap, semoga bisa memberikan yang terbaik untuk tim dan warga Surabaya khususnya," ujar Arif.

Baca Juga: Sarat Pemain Muda, Pelatih Barito Putera Sebut Tak Ada Kendala

Arif sendiri menyadari bahwa skuad Persebaya saat ini belum terlalu kompak di lapangan padahal Piala Menpora tinggal sebentar lagi.

Meski sadar masih ada kekurangan di dalam timya, Arif percaya sejalan dengan waktu, skuad Persebaya akan solid kembali.

"Alhamdulillah lancar (persiapan), cuma butuh waktu saja untuk bisa lebih solid lagi," ujar Arif.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : superskor
REKOMENDASI HARI INI

Usai Bela Timnas Indonesia, Thom Haye Bernasib Apes di Belanda

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X