BOLASPORT.COM - PSM Makassar berhasil unggul 1-0 atas Persija di babak pertama dalam laga yang berlangsung di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur, Senin (22/3/2021)
Pertindandingan bejalan lambat pada awal laga.
Hingga menit kelima baik Persija dan PSM belum dapatkan peluang.
Tensi mulai memanas, di menit keenam wasit mengeluarkan kartu kuning untuk pemain PSM Patrich Wanggai yang lakukan pelanggaran terhadap Marc Klok.
Dua menit berselang, Persija akhirnya dapatkan peluang pertamanya dari tendangan pojok.
Baca Juga: Ada 4 Pilar Baru, Ini 23 Pemain Persib Bandung di Piala Menpora 2021
Akan tetapi sepakan Marc Klok masih lemah dan dengan mudah ditanggap oleh kiper PSM.
Sulit menembus pertahanan Persija, pemain PSM Arfan coba lakukan tendangan dari luar kotak penalti di menit ke-11.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar