Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Jakarta Kecam Tindakan Rasisme dalam Sepak Bola

By Ibnu Shiddiq NF - Selasa, 23 Maret 2021 | 14:15 WIB
Pemain Persija Jakarta Osvaldo Haay,  di laga lawan PSM Makassar di Piala Menpora 2021, di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur, pada Senin (22/3/2021)
Dokumen Persija
Pemain Persija Jakarta Osvaldo Haay, di laga lawan PSM Makassar di Piala Menpora 2021, di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur, pada Senin (22/3/2021)

BOLASPORT.COM - Persija Jakarta mengecam keras perilaku rasisme yang ditujukan kepada striker PSM Makassar, Patrich Wanggai.

Kembalinya sepak bola Tanah Air melalui Piala Menpora 2021 yang baru bergulir dua hari sudah tercoreng akibat ulah sejumlah oknum suporter.

Patrich Wanggai menjadi korban tindakan tak terpuji oknum suporter seusai membantu timnya menang 2-0 atas Persija Jakarta di Stadion Kanjuruhan, Malang, Senin (22/3/2021).

Dia turut menyumbang satu gol untuk PSM pada akhir babak pertama setelah menerima umpan dari Yakob Sayuri.

Baca Juga: Arema FC Minta Maaf ada Oknum Aremania Datangi Stadion Manahan

Setelah laga berakhir, Wanggai mendapat perlakuan tidak mengenakkan dari suporter tak bertanggung jawab di media sosial miliknya.

Ujaran dan hinaan rasialis bertubi-tubi dilancarakan oknum suporter kepada pemain berusia 32 tahun itu.

Menyikapi aksi tak senonoh tersebut, Persija Jakarta pun langsung pasang badan.

Tim berjuluk Macan Kemoyoran ini menentang segala bentuk tindakan rasisme yang terjadi di lingkungan sepak bola.


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : instagram
REKOMENDASI HARI INI

Man City Dibantai Tottenham, Pep Guardiola Catat Rekor Paling Memalukan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X