Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Lawan Persib, Persita Alami Kutukan di Stadion Maguwoharjo

By Alif Mardiansyah - Minggu, 28 Maret 2021 | 21:45 WIB
Logo Persita Tangerang.
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Logo Persita Tangerang.

BOLASPORT.COM - Persita Tangerang punya kutukan di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, jelang melawan Persib Bandung.

Persita Tangerang akan berduel dengan Persib Bandung dalam laga pekan kedua di Piala Menpora 2021.

Pertandingan kontra Persib Bandung ini mungkin dapat menjadi penting bagi Persita Tangerang.

Jika berhasil menang melawan Persib Bandung, Persita Tangerang akan mampu meraih kemenangan perdananya di Piala Menpora 2021.

Pasalnya, Persita sebelumnya gagal memetik hasil positif dalam laga pertamanya di Piala Menpora 2021 kala melawan Persiraja Banda Aceh di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Rabu (24/3/2021) siang.

Dalam laga tersebut, Persiraja mampu menang atas Persita Tangerang dengan skor 3-1.

Alhasil, tiga poin menjadi harga mati bagi Persita kalau ingin lolos ke babak berikutnya di Piala Menpora 2021.

Baca Juga: VIDEO - Bhayangkara Solo FC Kedatangan Mantan Pemain Ganas Persib

Akan tetapi, tim dengan julukan Pendekar Cisadane tersebut ternyata memiliki semacam kutukan saat berlaga di Stadion Maguwoharjo.

Sebab, Persita Tangerang belum pernah menang di stadion tersebut sejak 2018.

Selain kalah dari Persiraja pada Piala Menpora 2021, Persita juga alami pil pahit di Stadion Maguwoharjo di tahun 2018 saat berjumpa dengan PSS Sleman.

Baca Juga: Pelatih Persija Berikan Pujian dan Bocorkan Kegalauan Yann Motta

Saat itu, PSS Sleman berhasil menang telak 4-1 atas Persita Tangerang dalam laga babak delapan besar Grup B Liga 2 2018, 16 November 2018.

Fenomena tersebut pun sempat ditanyakan ke pelatih Persita, Widodo Cahyono Putro dalam konferensi persnya, Minggu (28/3/2021).

Widodo nampak tidak ingin terlalu membahas mengenai kutukan Persita Tangerang di Stadion Maguwoharjo.

Baca Juga: Mengejutkan, Klub Liga Indonesia Ini Mendatangkan Dewa Kipas

Juru taktik berusia 50 tahun tersebut lebih berfokus menjadikan Piala Menpora 2021 sebagai ajang persiapan menatap Liga 1 musim mendatang.

Jikalaupun nantinya berhasil memetik kemenangan, Widodo Cahyono Putro hanya menilainya sebagai bonus.

Widodo menekankan yang terpenting adalah para pemainnya dapat berkembang.

Baca Juga: Usai Kalah dari Persija, Bos Borneo FC Bocorkan Perubahan Skuat

"Kami prinsipnya persiapan untuk Liga 1. Kalau menang itu hanya bonus bagi kami," kata Widodo Cahyono Putro kepada awak media, termasuk BolaSport.com.

"Yang penting koordinasi antar pemain semakin berkembang untuk Liga 1," ujar Widodo.

"Sekali lagi, menang bukan target kami. Kami hanya ingin mengetahui sejauh mana perkembangan tim," tutur legenda timnas Indonesia tersebut.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Respons Erick Thohir Soal Tiket Laga Timnas Indonesia Vs Jepang yang Ludes Terjual

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X