BOLASPORT.COM - Madura United dipaksa berbagai satu poin dengan Persela Lamongan di laga ketiga Grup C Piala Menpora 2021
Derby dua tim asal Jawa Timur berlansung di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Kamis (1/3/2021) malam.
Satu gol Persela dicetak Akbar (26'), sementara sebiji gol Madura United dibukukan Bruno Lopes (23').
Baca Juga: Rohit Chand Gabung Persija di Babak Delapan Besar Piala Menpora
Persela dan Madura United memulai laga cenderung dengan tempo sedang.
Memasuki menit ke 10, kedua tim mulai mencoba melancarkan serangan lewat umpan-umpan bola atas.
Penampilan apik disuguhkan dua penjaga gawang masing-masing tim yang mampu mengantisipasi bola lambung.
Madura United akhirnya berhasil membuka keunggulan pada menit ke-22.
Memanfaatkan kesalahan umpan Demerson, Bruno Lopes langsung mencuri bola dan menendangnya ke arah kiri gawang .
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar