Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Keras! 2 Pemain Asing Ini Jadi Bukti Nyata Kekejaman Piala Menpora 2021

By Ridwan Budiman - Minggu, 4 April 2021 | 16:00 WIB
Ilustrasi Piala Menpora 2021.
TARA YANUAR/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Piala Menpora 2021.

BOLASPORT.COM- Piala Menpora 2021 telah memakan 'korban' walaupun gelarannya baru akan memasuki babak delapan besar.

Sejak awal terciptanya Piala Menpora 2021, turnamen ini memang hanya bersifat turnamen pramusim dan ajang pemanasan sebelum turun ke Liga 1 2021.

Meski begitu, beberapa klub tetap tidak ingin menganggap Piala Menpora 2021 sebagai turnamen biasa saja.

Rangkaian hasil yang didadaptkan sebuah tim di Piala Menpora 2021 selalu menjadi evaluasi manajemen untuk rencana selanjutnya.

 Baca Juga: Peluang di Piala Menpora 2021 Kecil, Madura United Alihkan Fokus ke Liga 1

Tidak hanya penampilan klub yang menjadi sorotan, sejumlah pemain yang terlibat di Piala Menpora 2021 juga jadi pusat perhatian.

Jika penampilan pemain tersebut bagus, tidak menutup kemungkinan akan dipertahankan hingga gelaran Liga 1 2021.

Namun jika ternyata penampilannya tidak sesuai dengan ekspetasi, manajemen akan langsung mencoret pemain tersebut.

Hal ini kini sudah terjadi pada dua pemain asing milik Arema FC yakni Caio Ruan, dan Bruno Smith.

Baca Juga: Demi Jaga Asa Lolos, Pemain Persela akan Kerja Keras di Pertandingan Terakhir

Kedua pemain ini memang didatangkan langsung oleh Singo Edan di tahun 2020 lalu untuk mengisi slot pemain asing di Liga 1 2020.

Sayangnya penampilan kedua pemain ini tidak bisa berlanjut setelah kompetisi berhenti akibat pandemi COVID-19.

Kini setelah lahir Piala Menpora 2021, Caio Ruan dan Bruno Smith akhirnya mendapatkan kesempatan keduanya untuk bermain dengan seragam Arema FC.

Baca Juga: Tak Tampil di Piala Menpora 2021, Samir Ayass Tinggalkan Persiraja dan Bergabung dengan Klub Bulgaria

Tetapi sangat disayangkan kehadiran keduanya sama sekali tidak membantu performa Arema FC yang sedang berjuang di Piala Menpora 2021.

Bahkan tim asuhan pelatih Kuncoro ini hanya menjadi juru kunci di Grup A Piala Menpora 2021 dengan koleksi satu poin.

Pencoretan Caio Ruan dan Bruno Smith sendiri diakui langsung oleh General Manajer Arema FC, Ruddy Widodo.

Baca Juga: Persela Lamongan Sulit Dibobol Lawan, Didik Ludianto Buka Suara

Pemain baru Arema FC, Bruno Smith saat menjalani latihan bersama skuad Singo Edan, Senin (6/10/2020).
Suci Rahayu
Pemain baru Arema FC, Bruno Smith saat menjalani latihan bersama skuad Singo Edan, Senin (6/10/2020).

Meski tidak secara gamblang mengatakan dua pemain ini tak akan lanjut di Arema FC untuk Liga 1, dirinya membenarkan informasi ini.

"Iya (Caio Ruan dan Bruno Smith sudah dicoret), meskipun saya tidak bilang secara langsung," ujar Ruddy dikutip Bolasport dari SuperSkor.

"Pasti teman-teman (media) sudah tahu kan bagaimana kualitas mereka," ujarnya.

Baca Juga: Ketat, Begini Skenario Tim yang Dinyatakan Lolos dari Grup C Piala Menpora 2021

Lebih lanjut, Ruddy Widodo masih belum memberikan informasi sekiranya apakah Arema FC dalam waktu dekat akan mencari pemain asing pengganti untuk Caio Ruan dan Bruno Smith atau tidak.

Untuk saat ini yang pasti, Arema sedang bergerak untuk mencari pelatih baru yang akan menjadi nakhoda sesungguhnya untuk Singo Edan di Liga 1 2021.

Sesuai dengan apa yang telah dikatakan pihak klub sebelum Piala Menpora 2021 bergulir, manajemen ingin tim asal Malang ini dilatih oleh sosok pelatih asing.

Baca Juga: Belum Terkalahkan di Piala Menpora 2021, Pelatih Persela Lamongan Tekankan Hal Penting

Hingga kini belum diketahui siapa sosok yang sebentar lagi akan menjadi pelatih baru bagi Arema FC, menarik untuk dinanti.

Artikel ini telah tayang di SuperSkor Tribun News dengan judul Buah Kegagalan Piala Menpora 2021, Arema FC Putuskan Coret Dua Legiun Asingnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : superskor
REKOMENDASI HARI INI

Timnas Prancis Kena Kibul Kylian Mbappe dan Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
9
21
3
Villarreal
9
17
4
Atlético Madrid
8
16
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
8
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
8
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Udinese
7
13
4
Juventus
6
12
5
Milan
6
11
6
Torino
7
11
7
Empoli
6
10
8
Lazio
6
10
9
Atalanta
7
10
10
Roma
6
9
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114

TERPOPULER

Close Ads X