Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Peduli dengan Laga Reuni, Eden Hazard Hanya Ingin Real Madrid Menang

By Lariza Oky Adisty - Rabu, 28 April 2021 | 23:15 WIB
Winger Real Madrid, Eden Hazard.
TWITTER.COM/REALMADRID
Winger Real Madrid, Eden Hazard.

BOLASPORT.COM - Pemain Real Madrid, Eden Hazard, tidak terlalu mementingkan reuni dengan mantan klubnya, Chelsea, pada laga semifinal Liga Champions

Real Madrid menjamu Chelsea pada leg pertama semifinal Liga Champions di Stadion Alfredo di Stefano, Madrid, Spanyol, Selasa (27/4/2021) waktu setempat atau Rabu pukul 02.00 dini hari WIB. 

Laga berakhir imbang 1-1. Chelsea memimpin lebih dulu via gol Christian Pulisic pada menit ke-14. Karim Benzema menyamakan kedudukan pada menit ke-29. 

Eden Hazard turun sebagai pemain pengganti untuk Vinicius Junior pada menit ke-66. 

Laga tersebut merupakan reuni Hazard dengan Chelsea. Ia pernah menjadi pemain The Blues dari 2012 hingga 2019. 

Namun, Hazard tak terlalu mempedulikan fakta tersebut. 

“Saya senang bermain melawan teman-teman saya. Di Chelsea ada beberapa teman, tetapi sekarang saya pemain Real Madrid,” kata Hazard, dikutip BolaSport.com dari Metro. 

 Baca Juga: Real Madrid Cetak Gol yang Harusnya Dianulir, Chelsea Merugi

“Yang saya inginkan adalah Real Madrid menang, tidak peduli melawan Chelsea atau tim lain. Saya hanya ingin menang.” 


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Metro
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Pedasnya Jemari Netizen, Kapten Red Sparks Mawas Diri Setelah Terima Banyak Tekanan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X