Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia Bakal Jadi Ujian Sekaligus Momen Bersejarah Bagi Pemain 'Anyar' Timnas Thailand

By Ridwan Budiman - Selasa, 4 Mei 2021 | 13:45 WIB
Pemain timnas Thailand, Ernesto Amantegui Phumipha
Instagram/ernestophumipha
Pemain timnas Thailand, Ernesto Amantegui Phumipha

BOLASPORT.COM- Satu pemain dari timnas Thailand yang bernama Ernesto Amantegui Phumipha mengaku siap tampil mati-matian untuk Negeri Gajah Putih.

Hal ini ia sampaikan sendiri di momen pemanggilan perdananya ke dalam skuad timnas Thailand untuk pemusatan latihan.

Ernesto Phumipha mengaku sangat antusias dengan pemanggilan dirinya ke dalam skuad asuhan Akira Nishino ini.

Diakui oleh pesepak bola berusia 31 tahun ini, bahwa pemanggilan namanya ke dalam skuad timnas Thailand menimbulkan emosional tersendiri yang tidak bisa ia ungkapkan.

Baca Juga: Newcastle Jets Sorot Pemanggilan Syahrian Abimanyu ke Timnas Indonesia

 Baca Juga: Raffi Ahmad Bicara Gabung ke PSSI dan Jadi Manajer Timnas Indonesia

Phumipha mengaku akan berusaha untuk memberikan yang terbaik dalam latihan demi mendapatkan hati Akira Nishono.

Pemain yang berposisi sebagai bek kiri ini mengaku ingin sekali meyakinkan sang pelatih bahwa ia tidak salah memilihnya bergabung dengan timnas Thailand.

"Saya akan berusaha menunjukkan itu (penampilan terbaik) kepada pelatih (Akira Nishino)," ujar Ernesto Phumipha dikutip Bolasport dari Instagram timnas Thailand.

Baca Juga: Asnawi Susul Ryuji Utomo dan Syahrian Abimanyu, Terancam Absen Bela Timnas Indonesia

"Saya siap berjuang untuk timnas Thailand, ini adalah perasaan yang berbeda."

"Pertama kalinya dalam hidup saya, saya berlatih bersama dengan timnas Thailand."

"Sayang ingin pelatih dapat melihat saya bahwa saya siap bermain untuk tim nasional Thailand," tambahnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh ช้างศึก ฟุตบอลทีมชาติไทย ???????? (@changsuek)

Baca Juga: Pelatih Ansan Greeners Bimbang Relakan Asnawi Mangkualam ke Timnas Indonesia, Keberatan?

Ernesto Phumipha yang diketahui lahir di Oviedo Spanyol ini sebelumnya memang belum pernah bermain di level tim nasional.

Pemanggilannya ke timnas Thailand menjadi momen bersejarah dalam perjalan karier sepak bolanya.

Jika nantinya terpilih dalam starting line-up timnas Thailand untuk Kualifikasi Piala Dunia 2022, Phumipha bakal menjalani ujian pertama menghadapi timnas Indonesia.

Baca Juga: Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Sudah Tak Sabar Melatih Marc Klok dkk.

Laga menghadapi timnas Indonesia sendiri berdasarkan jadwal bakal berlangsung pada tanggal 3 Juni 2021 mendatang.

Ini akan menjadi laga internasional resmi pertama bagi Ernesto Phumipha sebagai pemain sepak bola profesional.

Jika dirinya sukses menjadi benteng kokoh timnas Thailand, bukan tidak mungkin Phumipha bakal terus mendapatkan panggilan dari Akira Nishino.

Baca Juga: Timnas Indonesia Terancam Kehilangan Asnawi di Kualifikasi Piala Dunia 2022

Sebagai informasi tambahan, Ernesto Phumipha saat ini bermain di tim Samut Prakan C sejak musim lalu.

Dirinya pindah dari Muangthong United dengan status sebagai pemain yang sudah bebas transfer.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Jelang Hadapi Feyenoord, Pep Guardiola Sebut 1 Kunci agar Man City Bangkit

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136