Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ikut Nimbrung soal Wacana Liga 1 2021, Sriwijaya FC: Kami Bingung

By Ridwan Budiman - Kamis, 6 Mei 2021 | 16:30 WIB
Logo Sriwijaya FC
TRIBUN PALEMBANG
Logo Sriwijaya FC

BOLASPORT.COM- Sriwijaya FC ikut memberikan pendapatnya terkait wacana Liga 1 2021 yang kabarnya akan menghapuskan sistem degradasi.

Salah satu tim Liga 2, Sriwijaya FC rupanya tidak tinggal diam dengan keramaian yang terjadi di sepak bola nasional meski bukan ranahnya saat ini.

Walaupun masih bermain di kasta kedua Liga Indonesia, Sriwijaya FC tetap buka suara mengenai wacana Liga 1 2021 tanpa degradasi.

Wacana ini diakui oleh pihak Sriwijaya FC lewat sang sekretaris, Faisal Mursyid SH, telah membuat mereka semua bingung.

Baca Juga: Ini yang Dilakukan Bali United pada Pemain yang Tak Bisa Pulang Kampung

 Baca Juga: Pelatih Bali United: Kami Benar-benar Membutuhkan Uji Coba

Sebab menurut pihak Laskar Wong Kito, pihakya masih belum menemukan apa dasar yang menjadikan wacana ini muncul ke permukaan.

"Kita semua masih bingung dengan wacana ini (perihal Liga 1 2021 tanpa degradasi)," ujar Faisal Mursyid dikutip Bolasport dari Sripoku.com.

"Semangat kompetisi itu ada promosi dan ada degradasi, kita tidak tahu dasarnya apa kok ditiadakan," tambahnya.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Sripoku
REKOMENDASI HARI INI

Bayern Muenchen Jadi Pembuka Pikiran, Barcelona Kini Mau Serakah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X