Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Spanyol - Barcelona Gagal Paksa Atletico Madrid Turun

By Ade Jayadireja - Minggu, 9 Mei 2021 | 04:35 WIB
Aksi megabintang Barcelona, Lionel Messi, saat menghadapi Atletico Madrid pada Sabtu (8/5/2021).
TWITTER.COM/INTCHAMPIONSCUP
Aksi megabintang Barcelona, Lionel Messi, saat menghadapi Atletico Madrid pada Sabtu (8/5/2021).

BOLASPORT.COM - Perebutan gelar juara Liga Spanyol 2020-2021 semakin sengit usai Barcelona dan Atletico Madrid bermain imbang.

Sebanyak empat pertandingan menghiasi jornada ke-35 yang berlangsung pada Sabtu (8/5/2021).

Duel paling besar tentu saja pertemuan antara Barcelona dan Atletico Madrid di Camp Nou.

Kedua tim harus berbagi poin stelah mengakhiri laga dengan skor 0-0.

Baca Juga: Aksi Messi Nge-prank 5 Pemain Atletico Madrid, Ujungnya Sial Sendiri

Akibat hasil imbang di kandang sendiri, Barcelona gagal mengambil alih posisi Atletico di puncak klasemen.

Barca cuma naik satu setrip ke peringkat kedua dengan perolehan 75 poin.

Adapun Atletico masih menguasai pucuk tabel berkat raihan 77 poin.

Akan tetapi, Barcelona bisa turun satu tingkat jika Real Madrid mampu mencuri kemenangan dari Sevilla pada Minggu (9/5/2021).

Saat ini Barca unggul hanya satu poin atas El Real yang menempati tangga ketiga klasemen.

Kenaikan peringkat juga dialami oleh Athletic Bilbao berkat hasil imbang 2-2 kontra Osasuna.

Mereka kini mengoleksi 46 poin dan naik ke posisi kedelapan, menempati pos yang sebelumnya dihuni Granada.

Baca Juga: Lionel Messi dan Luis Suarez Ngobrol Apa Sih di Lapangan?

Pada pertandingan lainnya, Huesca menyambangi markas Cadiz di Ramon de Carranza dengan mengemban misi keluar dari zona degradasi.

Namun, Dewi Fortuna rupanya belum berpihak kepada kubu tim tamu.

Huesca terpaksa pulang dari rumah Cadiz dengan membawa hasil minor 1-2.

Alhasil, Huesca tertahan di peringkat ke-18 atau batas akhir jurang degradasi.

Huesca tertinggal 31 angka dari Real Valladolid yang berada satu tingkat di atas mereka.

Hasil Liga Spanyol Sabtu (8/5/2021):

  • Deportivo Alaves 2-2 Levante (Pere Pons 30', Joselu 87'; Jose Luis Morales 36', 42')
  • Barcelona 0-0 Atletico Madrid
  • Cadiz 2-1 Huesca (Marcos Lopez 43', Gaston Silva 45'-bd; Rafa Mir 45')
  • Athletic Bilbao 2-2 Osasuna (Jon Morcillo 1', Oihan Sancet 62'; Darko Brasanac 12', Ante Budimar 89')

Klasemen Liga Spanyol.
LIVE SCORE
Klasemen Liga Spanyol.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Asnawi Mangkualam Kirim Sindiran, Media Vietnam Langsung Panas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136