Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persebaya Tetap Berburu Bek Asing Meski Sudah Punya 3 Pemain Bertahan Berlabel Timnas

By Wila Wildayanti - Sabtu, 15 Mei 2021 | 17:20 WIB
Rizky Ridho sedang menguasai bola dalam sesi latihan timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 11 Mei 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Rizky Ridho sedang menguasai bola dalam sesi latihan timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 11 Mei 2021.

 

BOLASPORT.COM - Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso, mengatakan bahwa pihaknya tetap akan mendatangkan bek asing mesti telah memiliki banyak pemain bertahan berlabel tim nasional.

Demi persiapan menatap Liga 1 2021-2022 Persebaya Surabaya pun sibuk melakukan perburuan untuk mendatangkan pemain asing.

Apalagi Persebaya Surabaya telah menyatakan akan memenuhi empat kuota pemain asing tersebut dengan maksimal.

Baca Juga: Persiapan Liga 1 2021 , Bek Persib Bandung Fokus Latihan Mandiri

Aji Santoso bahkan mengatakan bahwa tim berjulukan Bajul Ijo tersebut akan mendatangkan pemain dari segala lini, dari pemain depan hingga bek atau pemain bertahan.

Merekrut bek asing menjadi salah satu tujuan paling penting untuk Persebaya.

Bukan hanya untuk mengubah komposisi pada musim 2021 ini, tetapi hal ini dilakukan sebagai salah satu antisipasi tim.

Seperti diketahui para stopper milik Persebaya saat ini dihuni oleh para pemain muda, seperti Rizky Ridho (19), Rachmat Irianto (21), Koko Ari (21), dan yang lainnya.

Baca Juga: Mantan Juru Gedor Borneo FC Bersiap Balik ke Indonesia, Gabung Kemana?


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X