Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kiper Argentina: Lionel Messi Tak Perlu Buktikan Apa-apa ke Semua Orang

By Lariza Oky Adisty - Kamis, 20 Mei 2021 | 22:30 WIB
Megabintang Barcelona, Lionel Messi.
TWITTER.COM/INTCHAMPIONSCUP
Megabintang Barcelona, Lionel Messi.

BOLASPORT.COM - Kiper Argentina, Juan Musso, mengatakan rekan senegaranya sekaligus megabintang Barcelona, Lionel Messi, tidak perlu membuktikan apa-apa ke publik yang masih meragukannya. 

Lionel Messi dikenal sebagai ikon Barcelona dengan serangkaian trofi bergengsi. 

Enam titel Ballon d’Or milik pemain berjulukan La Pulga tersebut adalah contoh yang konkret.

Namun, beberapa pihak masih mempertanyakan kehebatan Messi. 

Hal itu tak lain karena Messi belum pernah memenangi titel bergengsi bersama tim nasional Argentina. 

Prestasi terbaik Messi bersama tim Tango adalah menjadi finalis Piala Dunia 2014 dan finalis Copa America pada 2007, 2015, dan 2016.

Karena itulah Messi dinilai belum lengkap sebagai pesepak bola. 

Juan Musso tidak sepakat dengan anggapan demikian. 

“Saya tidak setuju dengan pemikiran semacam itu. Leo tidak butuh memenangi apa-apa lagi untuk membuktikan diri sebagai pemain terbaik,” kata Musso. 


Editor : Beri Bagja
Sumber : Goal International
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Dani Pedrosa Ungkap Strategi yang Harus Diikuti oleh Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dengan Libatkan Marc Marquez dan Enea Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X