Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kembali Gelar Latihan, Kondisi Pemain PSS Dapat Perhatian dari Tim Pelatih

By Abdul Rohman - Sabtu, 22 Mei 2021 | 14:45 WIB
Bek anyar PSS Sleman, Fabiano Beltrame.
Media PSS Sleman
Bek anyar PSS Sleman, Fabiano Beltrame.

BOLASPORT.COM - PSS Sleman kembali menggelar latihan tim di Lapangan Yogyakarta Independent School, Sleman, Jumat (21/5/2021).

Sebelumnya, skuad PSS Sleman mendapatkan jatah libur selama 20 hari usai berpartisipasi di Piala Menpora 2021.

Kembali menjalani latihan, kondisi Bagus Nirwanto dkk mendapatkan perhatian dari pelatih fisik PSS Sleman, Danang Suryadi.

Menurut Danang Suryadi, fisik pemain PSS Sleman dalam keadaan yang cukup bugar.

Baca Juga: Isi Hati Striker Jebolan Liga Belanda yang Tak Pernah Dipanggil ke Timnas Indonesia

Sebab, selama diliburkan, pasukan Elang Jawa tersebut tetap mendapatkan program latihan dari tim pelatih.

“Tadi latihannya masih ringan, masih adaptasi setelah lebih dari 20 hari libur di rumah. Meskipun libur mereka tetap menjalankan program dari kami," kata Danang Suryadi.

“Saya pikir hampir semua pemain kondisinya cukup baik karena kita lihat dari denyut nadinya masih dalam tahap normal dan lumayan."

Baca Juga: Usai RANS Cilegon FC, Kini Presiden Dewa United Tertarik Ambil Alih Persikab Kabupaten Bandung?

"Tandanya mereka memang menjalankan program kami di rumah,” sambung
Danang Suryadi.

Dikatakan Danang Suryadi, untuk latihan kali ini masih berjalan dengan intensitas ringan.

“Materi latihan hari ini ada aerobik endurance, jogging 20 menit, technical with the ball intervalnya," ujarnya.

Baca Juga: Spain Masters 2021 - Usai Singkirkan Penakluk Jonatan, Shesar Waspadai Perang Saudara dengan Chico

Setelah itu masih jogging 20 menit lagi. Jadi, masih dalam daya tahan level ringan untuk di hari pertama ini.

Danang Suryadi menambahkan, pada pekan depan, skuad PSS Sleman baru akan meningkatkan tensi latihan.

"Kemungkinan baru di minggu depan kami akan naikkan intensitas,” tutur
Danang Suryadi seperti dilansir dari laman resmi klub, Sabtu (22/5/2021).

Baca Juga: Conor McGregor Cuma Punya Mulut Besar, Bukan Seorang Juara Lagi

Adapun latihan yang digelar PSS Sleman sebagai persiapan menyambut kompetisi Liga 1.

Rencananya kompetisi Liga 1 diagendakan bergulir pada 3 Juli mendatang

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : pssleman.id
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136