Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Punya Bekal saat Memperkuat Klub di Vietnam, Bek Anyar Persipura Bicara soal Sepak Bola Indonesia

By Abdul Rohman - Selasa, 25 Mei 2021 | 13:45 WIB
Pemain anyar Persipura Jayapura, Herique Marcellino Motta saat diperkenalkan tim.
Tangkap layar YouTuber Persipura Papua 1963
Pemain anyar Persipura Jayapura, Herique Marcellino Motta saat diperkenalkan tim.

BOLASPORT.COM - Berkarir di kompetisi Asia Tenggara bukan lah sesuatu hal yang baru bagi bek Persipura Jayapura,
Henrique Marcelino Motta.

Mengingat, pada periode tahun 2017,
Henrique Marcelino Motta sempat memperkuat salah satu tim di Vietnam,
Hoang Anh Gia Lai FC.

Dikatakan Henrique Marcelino, kompetisi di Asia Tenggara mempunyai karakter tersendiri, misalnya mengutamakan kecepatan.

Selain itu, kekuatan yang dimiliki antar tim juga tidak jauh berbeda.

Baca Juga: Kabar Baik Timnas Indonesia Jelang Lawan Afghanistan Malam Ini

"Saya pada tahun 2017 pernah bermain di Liga Vietnam," ujar Henrique Marcelino di YouTube resmi Persipura Jayapura.

"Dan saya dengar liga-liga di Asia Tenggara ini sangat kompetitif."

"Persaingan ketat, mengandalkan kecepatan, tenaga," kata pemain berusia 30 tahun tersebut.

Baca Juga: Luca Marini Ragukan Valentino Rossi Aktif di Paddock Usai Pensiun

Seperti apa yang didengarnya, Henrique Marcelino menyebut bahwa persaingan di kompetisi Indonesia juga tidak kalah sengit.

"Hal yang sama saya dengar tentang sepak bola indonesia," tutur pemain asal Brasil tersebut.

"Liga di Indonesia sangat kompetitif, persaingan ketat itu yang saya dengar," sambung Henrique Marcelino.

Baca Juga: Khabib Nurmagomedov Tolak Hadapi Floyd Mayweather meski Dibayar Rp 1,4 Triliun

Adapun Henrique Marcelino sudah mengikuti latihan dengan skuad Persipura Jayapura.

Kehadiran Henrique Marcelino di Persipura Jayapura diharapkan mampu menambah kekuatan tim.

Sebab, klub yang berjulukan Mutiara Hitam itu bakal berlaga di Liga 1 dan Piala AFC 2021.

Baca Juga: Tak Ada Alasan Khusus bagi Silvio Escobar Pilih Nomor Punggung 9 di Madura United

Sebelum bergabung dengan Persipura Jayapura, Henrique Marcelino membela salah satu tim di kasta tertinggi kompetisi Malta, Zejtun Corinthians FC, sejak awal Januari 2021.

Bersama Zejtun Corinthians FC, dia mencatatkan penampilan sebanyak enam laga.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : YouTube
REKOMENDASI HARI INI

Kualitas Wasit Meningkat, Yoshimi Ogawa Akui Komunikasi PSSI dan Klub Makin Bagus

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X