Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Andrea Dovizioso Diminta 'Deal' Jadi Pembalap Aprilia pada MotoGP 2022

By Fauzi Handoko Arif - Rabu, 26 Mei 2021 | 17:20 WIB
Aksi Andrea Dovizioso ketika melakoni tes privat bersama Aprilia di Sirkuit Jerez, Spanyol, 12 April 2021.
TWITTER.COM/MOTOGP
Aksi Andrea Dovizioso ketika melakoni tes privat bersama Aprilia di Sirkuit Jerez, Spanyol, 12 April 2021.

BOLASPORT.COM - Eks pembalap Ducati, Andrea Dovizioso, diminta untuk segera mengiyakan tawaran menjadi pembalap tim Aprilia pada kejuaraan dunia MotoGP 2022.

Menariknya, permintaan ini bukan datang dari manajemen Ducati, melainkan mantan manajer tim Honda, Livio Suppo.

Andrea Dovizioso saat ini sedang sibuk membantu Aprilia dalam pengembangan motor RS-GP yang diproduksi tim asal Italia tersebut.

Sejauh ini, Dovizioso telah melakukan dua kali tes bersama Aprilia.

Uji coba pertama dilakukan di Jerez, Spanyol, sedangkan yang berikutnya berlangsung di Mugello, Italia.

Baca Juga: Ayah Francesco Bagnaia Ungkap Rahasia Valentino Rossi Awet Tekuni Balapan

Kolaborasi Dovizioso dan Aprilia diprediksi bakal berjalan menarik, jika sosok Italia itu bersedia menjadi pembalap reguler.

Sebelumnya, Dovizioso sudah menyatakan bahwa dia ingin kembali menjadi pembalap MotoGP pada tahun depan.

Di sisi lain, Aprilia berada di baris terdepan untuk mendapatkan Dovizioso.

Baca Juga: Moto3 Italia 2021 - Pembalap Indonesia, Andi Gilang, Ingin Lanjutkan Tren Positif


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : tuttomotoriweb.it
REKOMENDASI HARI INI

Kepada Media Italia, Erick Thohir Sebut Timnas Indonesia Sebagai Raksasa yang Tertidur

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X