Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mantan Penyerang Tottenham Hotspur Takkan Kaget Kalau Harry Kane Putuskan Angkat Kaki

By Lariza Oky Adisty - Rabu, 26 Mei 2021 | 21:15 WIB
Penyerang Tottenham Hotspur, Harry Kane.
SKY SPORTS
Penyerang Tottenham Hotspur, Harry Kane.

BOLASPORT.COM - Mantan penyerang Tottenham Hotspur, Juergen Klinsmann, mengaku maklum seandainya Harry Kane memutuskan pindah dari klub asal London Utara tersebut. 

Masa depan Harry Kane masih menjadi tanda tanya setelah dia diindikasikan ingin meninggalkan Tottenham Hotspur

Keinginan meraih trofi bergengsi menjadi motivasi Kane untuk mencari peruntungan di klub lain.

Klinsmann yang membela Spurs pada 1994-1995 dan 1997-1998 bisa memahami jika penyerang berusia 27 tahun itu ingin mencari klub baru.

Apalagi, reputasi Kane sebagai penyerang produktif menarik perhatian banyak klub. 

“Saya bersimpati untuk kedua pihak, terutama Harry yang sudah membela klub bertahun-tahun dan memberikan kontribusi besar,” kata Klinsmann, dikutip BolaSport.com dari Sky Sports.

Bursa transfer terbuka untuk Kane. Semua tim akan membuka pintu untuk Kane dan siap membayar mahal.” 

“Saya berharap Kane bertahan, tetapi bisa memahaminya, karena saya pernah berada dalam situasi serupa pada 1995. Saya sangat ingin memenangi trofi dan baru bisa terwujud ketika pindah klub.”

Baca Juga: Berita EURO 2020 - Gara-gara Tottenham, Eric Dier Tak Masuk Timnas Inggris


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Sky Sports

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X