Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sejumlah Pemain Hengkang, Pelatih Tira Persikabo Bersiap Cari Pengganti

By Abdul Rohman - Kamis, 27 Mei 2021 | 14:30 WIB
Pelatih Tira-Persikabo, Igor Kriushenko di Stadion Mini Cibinong, Minggu (8/12/2019).
MEDIA TIRA-PERSIKABO
Pelatih Tira-Persikabo, Igor Kriushenko di Stadion Mini Cibinong, Minggu (8/12/2019).

BOLASPORT.COM - Pelatih Tira Persikabo, Igor Kriushenko, mengaku sangat menyayangkan kepergian dari sejumlah pemain yang notabene merupakan pilar penting di skuad.

Beberapa pemain yang hengkang dari Tira Persikabo di antaranya Rifad Marasabessy, Wawan Febrianto, Silvio Escobar, dan Kelvin Wopi.

Maka dari itu, Igor Kriushenko sudah menyiapkan rencana untuk mendatangkan pemain pengganti.

"Memang cukup disayangkan ada beberapa pemain penting yang keluar dari tim," ujar Igor.

Baca Juga: Fans Man United Dipukulin sampai Babak Belur di Kotanya Egi Maulana Vikri

Pelatih berusia 57 itu menambahkan, terdapat dua opsi yang ada dalam benak pikirannya saat merekrut pemain anyar.

Pertama, mencari pemain muda dan memberikan kesempatan untuk menembus skuad Tira Persikabo.

Kedua, membidik pemain yang sudah mempunyai pengalaman sehingga langsung bisa berkontribusi di tim.

Baca Juga: Dipecundangi Villarreal, Wakil Spanyol Selalu Jadi Mimpi Buruk Manchester United

"Opsi pertama, mungkin kami akan mencari pemain muda yang memiliki motivasi untuk masuk ke skuad inti," ujar Igor dalam keterangan resminya.

"Opsi kedua, mencari pemain yang berpengalaman dan bisa memberikan kontribusi baik untuk tim di Liga 1 nanti," sambung pelatih asal Belarusia tersebut.

Dikatakan Igor, inti dari dua opsi tersebut, Tira Persikabo bakal berburu pemain yang mempunyai kualitas mumpuni.

Baca Juga: Gagal Juara Liga Europa, Manchester United Konsisten Puasa Gelar

"Intinya mencari pemain yang memang memiliki kualitas dan kemampuan pantas untuk berada di Liga 1," kata Igor.

Saat ini, klub yang berjulukan Laskar Padjadjaran tersebut terus mempersiapkan tim guna menatap kompetisi Liga 1.

Kompetisi Liga 1 diagendakan bergulir pada 3 atau 7 Juli mendatang.

Izin dari pihak kepolisian untuk gelaran Liga 1 dan Liga 2 dijanjikan terbit pada 27 Mei 2021.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Hasil MotoGP 2025 Sudah Tertulis, Luca Marini Respons Banyaknya Ketertartikan Lihat Marc Marquez Juara Lagi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136