Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bursa Transfer Pelatih - Real Madrid dan Spurs Berebut Pochettino, Pirlo Tak Akan Nganggur, Inzaghi Berkhianat ke Inter

By Bagas Reza Murti - Jumat, 28 Mei 2021 | 15:52 WIB
Pelatih Paris Saint-Germain, Mauricio Pochettino
SKY SPORTS
Pelatih Paris Saint-Germain, Mauricio Pochettino

BOLASPORT.COM - BolaSport.com coba merangkum bursa transfer pelatih yang ramai sejak Rabu (26/5/2021) kemarin, yang melibatkan tim-tim besar Eropa seperti Real Madrid, Inter Milan hingga Juventus.

Tidak seperti biasanya, bursa transfer pelatih tiba-tiba saja memanas dalam dua hari terakhir.

Bahkan bursa transfer pelatih klub-klub top Eropa ini layak diikuti dan menghadirkan beberapa drama melebihi bursa transfer pemain.

Drama bursa transfer dimulai sejak Rabu (26/5/2021) ketika Inter Milan secara mengejutkan mengumumkan perpisahannya dengan Antonio Conte.

Meski berhasil menjuarai Serie-A, Inter dikabarkan sedang mengalami krisis finansial akibat dari pandemi COVID-19.

Baca Juga: Raffi Ahmad Pastikan Terjun ke Dunia Sepak Bola Bukan untuk Bercanda

Akibatnya mereka memutuskan untuk mendepak Conte dan mencari pelatih dengan gaji dan kontrak lebih rendah.

Tak sampai sehari berita soal perpisahan Conte dan Inter, dari Spanyol Zinedine Zidane memutuskan untuk mundur dari jabatannya sebagai pelatih Real Madrid.

Pengumuman resmi dirilis pada Kamis (27/5/2021) melalui laman klub.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com, twitter.com/FabrizioRomano
REKOMENDASI HARI INI

Kritik Keras Naturalisasi, Anggota Komisi X DPR RI Tegaskan Indonesia Tak Miskin Atlet

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X