Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ibrahimovic dan Lukaku Itu bak Dua Ayam Jago yang Saling Beradu

By Rebiyyah Salasah - Minggu, 30 Mei 2021 | 20:45 WIB
Momen cekcok Romelu Lukaku dan Zlatan Ibrahimovic pada laga perempat final Coppa Italia.
TWITTER.COM/EPICFOTBALPOSTS
Momen cekcok Romelu Lukaku dan Zlatan Ibrahimovic pada laga perempat final Coppa Italia.

BOLASPORT.COM - Pemain sayap AC MilanAlexis Saelemaekers, mengibaratkan rivalitas Zlatan Ibrahimovic dan Romelu Lukaku seperti dua ayam jago yang saling beradu.

Rivalitas antara Zlatan Ibrahimovic dan Romelu Lukaku mewarnai persaingan antara AC Milan dan Inter Milan di kancah sepak bola Italia. 

Ibrahimovic dan Lukaku kerap melakukan aksi saling sindir di media sosial, terlibat perselisihan di lapangan, hingga percekcokan yang hampir berujung baku hantam.

Terbaru, Lukaku melalui akun Twitter pribadinya menuliskan kalimat sindiran yang diyakini ditujukan kepada Ibrahimovic usai Inter meraih scudetto musim ini.

"Dewa yang sesungguhnya telah menobatkan seorang raja," tulis Lukaku pada 3 Mei lalu, dikutip BolaSport.com dari akun Twitter pribadi sang pemain. 

Baca Juga: Bertahan di AC Milan sampai 40 Tahun, Ibrahimovic Buktikan Usia Cuma Angka

"Sekarang, sujudlah."

"Raja Milan," lanjut twit pemain asal Belgia itu.

Sebelumnya, pernyataan Lukaku yang menyebut dirinya sebagai raja Milan mendapat reaksi dari Ibrahimovic.

Ibrahimovic menyatakan bahwa Milan tak butuh raja, melainkan dewa seperti dirinya.

Puncak dari perseteruan mereka pun terjadi pada perempat final Coppa Italia, (26/4/2021).


Editor : Beri Bagja
Sumber : football Italia
REKOMENDASI HARI INI

Picu Kebangkitan dengan Pemain Muda La Masia, Barcelona buat Lionel Messi Bangga

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X