Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pengalaman di Liga 1 Jadi Alasan Persis Solo Rekrut Dua Eks Pilar Persija Jakarta

By Hugo Hardianto Wijaya - Rabu, 2 Juni 2021 | 09:20 WIB
Pemain Persija Jakarta, Sandi Sute dan Heri Susanto resmi dilepas Persija Jakarta ke Persis Solo, Sabtu (22/5/2021).
PERSIJA JAKARTA
Pemain Persija Jakarta, Sandi Sute dan Heri Susanto resmi dilepas Persija Jakarta ke Persis Solo, Sabtu (22/5/2021).

BOLASPORT.COM - Media Officer Persis Solo, Bryan Barcelona, menjelaskan pengalaman Heri Susanto dan Sandi Sute di Liga 1 bisa jadi modal utama bagi timnya untuk bersinar di Liga 2 2021.

Persis Solo menjadi salah satu klub Liga 2 yang tancap gas sejak awal 2021.

Setelah berganti kepemilikan ke putra bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep, dan Erick Thohir, Persis Solo tampak tancap gas dalam membenahi skuadnya.

Dalam beberapa bulan terakhir, tim berjulukan Laskar Sambernyawa itu tampak mendatangkan sejumlah pemain bintang.

Baca Juga: Ogah Bujuk Lionel Messi Bertahan, Barcelona Sia-sia Datangkan Sergio Aguero

Beberapa di antaranya adalah Alberto Goncalves, Irfan Jauhari, Marinus Wanewar, hingga striker jebolan Liga Belanda, Yussa Nugraha.

Terbaru, Persis Solo meresmikan dua pemain anyarnya yang berasal dari Liga 1, Heri Susanto dan Sandi Sute.

Kabar kedatangan Hersus dan Sandi sejatinya sudah terdengar sejak akhir Mei lalu.

Saat itu mantan klub keduanya, Persija Jakarta, mengeluarkan rilis yang menyatakan klub telah melepas Hersus dan Sandi ke Persis Solo.

Baca Juga: Bos Juragan 99 Siap Kucurkan Bonus Rp200 Juta jika RANS Cilegon Mampu Bungkam Arema FC


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : persissolo.id
REKOMENDASI HARI INI

Hasil FP1 MotoGP Malaysia 2024 - Bagnaia Langsung Menggila, Marquez di Bawah Rival Lama yang Hiatus 5 Tahun

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Bali United
9
20
2
Borneo
9
18
3
Persebaya
9
18
4
Persib
8
16
5
PSM
9
16
6
Persija Jakarta
9
15
7
Persik
8
14
8
Persita
9
14
9
Arema
9
12
10
PSBS Biak
9
12
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Athletic Club
11
18
6
Real Betis
11
18
7
Mallorca
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X