Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Prokes Pelaksanaan Liga 1 dan Liga 2 Berkaca dari Ajang Piala Menpora

By Abdul Rohman - Jumat, 4 Juni 2021 | 20:45 WIB
Direktur Operasional PT LIB, Sudjarno seusai bertemu dengan Kepala Satgas Antimafia Bola untuk membahas lanjutan Liga 1 2020.
BOLASPORT.COM/WILA WILDAYANTI
Direktur Operasional PT LIB, Sudjarno seusai bertemu dengan Kepala Satgas Antimafia Bola untuk membahas lanjutan Liga 1 2020.

BOLASPORT.COM - Pelaksanaan kompetisi Liga 1 dan Liga 2 dipastikan berlangsung dengan menerapkan protokol kesehatan secara ketat.

Hal tersebut diungkapkan oleh Direktur Operasional PT Liga Indonesia Baru (LIB), Sudjarno dalam sesi jumpa pers secara virtual, Kamis (3/6/2021).

Dikatakan Sudjarno, protokol kesehatan di kompetisi Liga 1 dan Liga 2 sama seperti apa yang diterapkan pada ajang Piala Menpora 2021.

Protokol kesehatan yang dipakai di Piala Menpora 2021 terbilang berjalan dengan baik hingga mendapatkan apresiasi.

Baca Juga: Uji Coba EURO 2020 - Cristiano Ronaldo Diadang Rapuhnya Tembok Pertahanan Spanyol

Bahkan, pada Piala Menpora 2021 disebut tidak menimbulkan cluster penyebaran COVID-19.

"Kami masih tetap akan menerapkan apa yang pernah diterapkan di Piala Menpora 2021," ujar Sudjarno.

"Mekanisme dan prokes (protokol kesehatan) sesuai dengan ide yang kami buat (di Piala Menpora) nanti akan diterapkan di Liga 1 dan Liga 2," kata Sudjarno.

Baca Juga: Berita EURO 2020 - Harry Kane: Inggris Sudah Siap untuk Apa pun di Piala Eropa 2020

Sudjarno menambahkan, untuk metode pemeriksaan tes COVID-19 pada Liga 1 dan Liga 2 akan menjadi ranah PT LIB.

Beberapa jam sebelum pertandingan, seluruh anggota tim harus lebih dulu menjalani tes bebas dari COVID-19.

"Terkait nantinya (metode) genose atau antigen," tutur Sudjarno.

Baca Juga: Berita EURO 2020 - Jack Grealish Sudah Siap Babak Belur Demi Inggris

"Nanti kami yang menghandle baik di Liga 1 atau Liga 2," sambung Sudjarno.

Sementara itu, pelaksanaan kompetisi Liga 1 diagendakan berlangsung pada 10 Juli 2021.

Untuk gelaran Liga 2 baru akan bergulir selang 14 hari setelah kick-off Liga 1.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Sempat Kaget Lihat Kelakuan Ole Romeny, Calon Striker Timnas Indonesia Tiba-tiba Main Bola di Kampung

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X