Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Profil Tim EURO 2020: Finlandia, Debutan Ambil Inspirasi dari Negara Es

By Beri Bagja - Senin, 7 Juni 2021 | 16:00 WIB
Teemu Pukki (tengah) merayakan gol untuk timnas Finlandia.
TWITTER.COM/BTSPORTFOOTBALL
Teemu Pukki (tengah) merayakan gol untuk timnas Finlandia.

BOLASPORT.COM - Timnas Finlandia merupakan debutan di Euro 2020 yang bakal mengambil inspirasi dari kesuksesan Islandia di Piala Eropa 2016.

Euro 2020 adalah debut timnas Finlandia di turnamen internasional level top.

Tim beralias Si Burung Hantu terlalu lama hidup dalam kesemenjanaan.

Mereka seringnya cuma menyaksikan negara-negara tetangga tampil di kancah elite.

Kesuksesan timnas Islandia bakal menjadi cermin untuk Finlandia.

Baca Juga: 9 Klub Pengirim Wakil Terbanyak di EURO 2020 - Chelsea dan Manchester City Sahih Kuasai Eropa

Negara Es dalam debutnya di Euro 2016 menjungkirbalikkan prediksi dengan berhasil sampai perempat final.

Jadwal di Grup B

  • 12/6: Denmark vs Finlandia
  • 16/6: Finlandia vs Rusia
  • 21/6: Finlandia vs Belgia

Rapor kualifikasi: 6 menang-0 seri-4 kalah, selisih gol 16-10

Top scorer kualifikasi: Teemu Pukki (10 gol)

Pencapaian terbaik di EURO: -

Pencapaian EURO 2016: Tidak lolos

Pelatih: Markku Kanerva

Punya pengalaman melatih timnas U-21 Finlandia selama 12 tahun.

Dia kemudian menjadi asisten bagi timnas senior sebelum naik pangkat sebagai pelatih kepala pada 2016.

Striker Norwich City dan timnas Finlandia, Teemu Pukki.
TWITTER @SQUAWKANEWS
Striker Norwich City dan timnas Finlandia, Teemu Pukki.

Pemain Kunci: Teemu Pukki

Meroket sebagai bomber kejutan paling hot sejak bergabung dengan Norwich City pada 2018.

Dengan 10 gol di kualifikasi, sulit membayangkan nasib Finlandia tanpa dirinya.

Daftar skuad Euro 2020

Kiper: Lukas Hradecky (Leverkusen), Jesse Joronen (Brescia), Anssi Jaakkola (Bristol Rovers)

Bek: Paulus Arajuuri (Pafos), Daniel O’Shaugnessy (HJK Helsinki), Joona Toivio (Häcken), Leo Väisänen (Elfsborg), Sauli Väisänen (Chievo), Robert Ivanov (Warta Poznań), Jere Uronen (Genk), Nikolai Alho (MTK Budapest), Jukka Raitala (Minnesota United), Pyry Soiri (Esbjerg)

Gelandang: Glen Kamara (Rangers), Robert Taylor (Brann), Robin Lod (Minnesota United), Joni Kauko (Esbjerg), Onni Valakari (Pafos), Rasmus Schüller (Djurgården), Thomas Lam (Zwolle), Tim Sparv (Larissa), Fredrik Jensen (Augsburg), Lassi Lappalainen (Montréal)

Penyerang: Joel Pohjanpalo (Union Berlin), Marcus Forss (Brentford), Teemu Pukki (Norwich)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : UEFA.com
REKOMENDASI HARI INI

Picu Kebangkitan dengan Pemain Muda La Masia, Barcelona buat Lionel Messi Bangga

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X