Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pulang dari Inggris, Striker Muda Ini Senang Ikut latihan PSS Sleman

By Ibnu Shiddiq NF - Selasa, 8 Juni 2021 | 22:30 WIB
Pemain akademi PSS Sleman, Hokky Caraka.
PSS Sleman
Pemain akademi PSS Sleman, Hokky Caraka.


BOLASPORT.COM - Sepulang dari program Garuda Select III di Inggris, Hokky Caraka mendapat hadiah yang yang tak diduga.

Dia diberi kesempatan mengikuti latihan bareng tim senior PSS Sleman.

Kesempatan itu didapat karena Hokky Caraka tampil impresif bersama Garuda Select.

Oleh karena itu, tim pelatih PSS tak segan-segan memberinya keleluasan gabung latihan tim senior.

Baca Juga: RANS Cilegon FC Pastikan Diri Ambil Bagian di Ajang Piala Walikota Solo

Apabila dinilai layak membela tim senior, Caraka berpeluang dipromosikan untuk Liga 1 musim 2021.

Ia pun berkekad memberikan usaha terbaiknya saat latihan demi mewujudkan mimpi berseragam tim Elang Jawa.

“Rasanya senang bisa berlatih dengan tim senior, bisa mencapai salah satu target saya. Untuk memaksimalkan target ini saya akan terus mengembangkannya di sini walaupun masih tertinggal jauh dengan para senior dan harus ngikutin,” kata Caraka dikutip dari laman resmi klub.

 Baca Juga: Susul Ilham Udin Armaiyn, PSM Gaet Winger Lincah Eks Persipura

Selama berlatih di lapangan Yogyakarta Independent School (YIS) Sleman, Hokky Caraka mengaku terbantu dengan masukan dan dorongan dari para pemain senior.

Salah satunya ketika Caraka memperkuat Super Elja dalam agenda pertandingan uji tanding pada Jumat (04/06/21) lalu.

“Main sama senior sih asik, soalnya kalau salah enggak dimarahin tapi diberi tahu, dan paham untuk lebih benar lagi,” jelasnya.

Baca Juga: Pengamat: Timnas Indonesia hanya Kuat, tapi Level Jauh di Bawah Vietnam

Caraka semakin nyaman karena keberadaan sang pelatih Dejan Antonic.

Sebab, dirinya selalu diberi penilaian dan evaluasi setiap hari dari pelatih asal Serbia tersebut.

Sehingga memudahkannya dalam beradaptasi dengan permainan tim senior.

“Menurut saya di PSS masa depannya baik sekali. Soalnya Coach Dejan ini bukan pelatih biasa, tapi dia pelatih yang per individu pemainnya akan dikasih pemahaman dan selalu dievaluasi,” pungkasnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : pssleman.id
REKOMENDASI HARI INI

Marc Marquez dan Francesco Bagnaia Jadi Perjudian Rekan Lama Valentino Rossi, MotoGP 2025 Cuma Soal 2 Orang?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X