Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barcelona Jadi Klub Pilihan Sergio Aguero, Pep Guardiola Sebut Ronald Koeman Beruntung

By Raka Kisdiyatma Galih - Rabu, 9 Juni 2021 | 12:45 WIB
Sergio Aguero saat diperkenalkan sebagai penyerang baru Barcelona.
TWITTER.COM/AGUEROSERGIOKUN
Sergio Aguero saat diperkenalkan sebagai penyerang baru Barcelona.

BOLASPORT.COM - Juru taktik Manchester City, Pep Guardiola, menyebut Ronald Koeman beruntung karena Sergio Aguero memilih Barcelona sebagai klub selanjutnya.

Sergio Aguero telah resmi menjadi bagian dari Barcelona.

Juru gedor asal Argentina itu merapat ke Barcelona dengan status bebas transfer dari Manchester City usai mengakhiri pengabdiannya selama 10 tahun di Etihad Stadium.

Sergio Aguero diikat kontrak oleh Barcelona dengan durasi dua tahun hingga Juni 2023.

Sergio Aguero dan Barcelona sepakat untuk memasukkan klausul pelepasan dalam kontraknya.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi Piala Dunia - Neymar Bawa Brasil Jauhi Lionel Messi dkk di Klasemen

Klausul pelepasan Aguero bernilai 100 juta euro atau setara dengan Rp 1,7 triliun.

Keberhasilan Barcelona memboyong Aguero mendapat tanggapan dari Pep Guardiola.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Marca
REKOMENDASI HARI INI

Duel Barcelona Vs Bayern Muenchen Dipimpin Wasit Kontroversial, Pernah Rugikan El Barca 2 Kali dalam 1 Pertandingan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persik
8
14
5
Persib
7
13
6
Persija Jakarta
8
12
7
PSM
7
12
8
Persita
7
11
9
PSBS Biak
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
10
27
2
Real Madrid
10
24
3
Atlético Madrid
10
20
4
Villarreal
10
18
5
Athletic Club
10
17
6
Mallorca
10
17
7
Real Betis
10
15
8
Osasuna
10
15
9
Rayo Vallecano
10
13
10
Celta Vigo
10
13
Klub
D
P
1
Napoli
8
19
2
Inter
8
17
3
Juventus
8
16
4
Milan
8
14
5
Fiorentina
8
13
6
Atalanta
8
13
7
Lazio
8
13
8
Udinese
8
13
9
Torino
8
11
10
Roma
8
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X