Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tampil Menjanjikan, Dendam Gelandang Terbuang AC Milan Terbalaskan

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Kamis, 10 Juni 2021 | 01:00 WIB
Gelandang bertahan Sassuolo. Manuel Locatelli dikabarkan menjadi incaran Juventus dan Manchester City.
TWITTER.COM/KKACPER5995
Gelandang bertahan Sassuolo. Manuel Locatelli dikabarkan menjadi incaran Juventus dan Manchester City.

BOLASPORT.COM - Gelandang terbuang AC Milan, Manuel Locatelli, merasa dendamnya terbalaskan usai tampil menjanjikan bersama Sassuolo.

Manuel Locatelli mulai menimba ilmu di akademi AC Milan pada musim 2010-2011.

Penampilan Manuel Locatelli berkembang kala menginjak usia remaja dan berhasil menembus tim U-19 AC Milan pada musim 2014-2015.

Berangkat dari tim junior, Manuel Locatelli lantas diorbitkan untuk promosi ke tim senior pada paruh kedua musim 2015-2016.

Baca Juga: Diejek Mau Main Sulap dan Nyanyi di EURO 2020, Jordan Henderson Pasrah

Debutnya di Liga Italia terjadi ketika Locatelli berusia 18 tahun.

Dirinya masuk menggantikan Andrea Poli pada laga pekan ke-34 Liga Italia melawan Carpi yang berkesudahan dengan skor kacamata.

Sepanjang berseragam I Rossoneri, pemain asal Italia tersebut telah mencicipi 48 pertandingan di semua lintas kompetisi dengan mendulang 2 gol.

Kesulitan mendapat menit bermain reguler dan berkembang di San Siro, Locatelli harus menerima nasibnya dibuang ke Sassuolo pada musim panas 2018 sebagai pemain pinjaman.


Editor : Beri Bagja
Sumber : football-italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Undang Raja Youtube, Cristiano Ronaldo Gagal Gebrak Internet

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X