Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

EURO 2020 - Berkaca Kegagalan Lolos Piala Dunia, Italia Targetkan Juara Piala Eropa

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 15 Juni 2021 | 20:00 WIB
Striekr timnas Italia, Lorenzo Insigne, melakukan selebrasi usai menjebol gawang timnas Turki dalam laga perdana Euro 2020.
TWITTER.COM/AZZURRI
Striekr timnas Italia, Lorenzo Insigne, melakukan selebrasi usai menjebol gawang timnas Turki dalam laga perdana Euro 2020.

BOLASPORT.COM - Penyerang timnas Italia, Andrea Belotti, menyatakan bahwa Gli Azzurri menargetkan menjuarai EURO 2020 dengan berkaca dari kegagalan lolos ke Piala Dunia 2018.

Timnas Italia memulai gelaran EURO 2020 dengan langkah sempurna pada matchday perdana Grup A.

Timnas Italia tampil gemilang usai menghajar timnas Turki dengan skor 3-0 di Stadion Olimpico, Roma, Jumat (11/6/2021) atau Sabtu dini hari WIB.

Kemenangan telak atas Turki pada laga perdana membawa Italia memuncaki klasemen sementara Grup A dengan perolehan 3 poin.

Baca Juga: Copa America 2021 - Argentina Gagal Menang, Lionel Messi Akui Penalti Cile Ubah Jalannya Laga

Gli Azzurri menjadi penguasa klasemen sendirian lantaran dua tim lainnya, yakni Wales dan Swiss, saling berbagi 1 angka di pertemuan perdana.

Soliditas yang ditunjukkan pasukan Roberto Mancini membawa mereka dijagokan untuk meraih gelar juara EURO 2020.

Terakhir kali Italia menjadi juara Piala Eropa pada 1968 atau sudah lebih dari setengah abad lamanya mereka berpuasa gelar.

Sebelum bertanding melawan Turki, Italia datang dengan modal 27 laga tak terkalahkan di semua ajang.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : football-italia.net, UEFA.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga 1 - Winger Timnas U-23 Indonesia Jadi Pembeda, PSBS Biak Curi 3 Poin dari Kandang PSS Sleman

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X