Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Harry Kane di EURO 2020: Tanpa Gol dan Assist, Paling Banyak Salah Oper, Nembak Tak Becus

By Beri Bagja - Sabtu, 19 Juni 2021 | 08:45 WIB
Pelatih timnas Inggris, Gareth Southgate, mengganti Harry Kane dalam laga Grup D EURO 2020 kontra timnas Skotlandia di Stadion Wembley, Jumat (18/6/2021).
TWITTER.COM/NBCSPORTSSOCCER
Pelatih timnas Inggris, Gareth Southgate, mengganti Harry Kane dalam laga Grup D EURO 2020 kontra timnas Skotlandia di Stadion Wembley, Jumat (18/6/2021).

BOLASPORT.COM - Bomber timnas Inggris, Harry Kane, mendapatkan penilaian jeblok dari media asal negaranya sendiri terkait penampilan di Euro 2020 sejauh ini.

Harry Kane tak menunjukkan performa sesuai ekspektasi dalam dua penampilan perdananya di Euro 2020 bersama timnas Inggris.

Bomber jagoan Tottenham Hotspur itu belum menyumbangkan gol maupun assist.

Sebagai top scorer dan raja assist Liga Inggris 2020-2021, hingga peraih Sepatu Emas Piala Dunia 2018, harapan publik Inggris terhadap Kane jelas bakal tinggi.

Sejauh ini, segudang asa tersebut belum terbayar.

Dalam laga perdana Piala Eropa kontra Kroasia, Kane cuma melepaskan satu tembakan, itu pun meleset sasaran dari jarak dekat.

Baca Juga: Rapor Pemain Inggris di EURO 2020 - Sadis, Harry Kane Cuma Dikasih Ponten 3

Pada duel kedua kontra Skotlandia, Jumat (18/6/2021), jumlah peluangnya sedikit saja meningkat.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Theguardian.com, SkySports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
17
42
2
Chelsea
18
35
3
Nottm Forest
18
34
4
Arsenal
17
33
5
Newcastle
18
29
6
Bournemouth
18
29
7
Man City
18
28
8
Fulham
18
28
9
Aston Villa
18
28
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X