Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mantan Pelatih Liga Prancis: Kylian Mbappe Pasti ke Real Madrid

By Lariza Oky Adisty - Jumat, 25 Juni 2021 | 05:15 WIB
Penyerang Paris Saint-Germain (PSG), Kylian Mbappe
TWITTER.COM/BWIN_FRANCE
Penyerang Paris Saint-Germain (PSG), Kylian Mbappe

BOLASPORT.COM - Mantan pelatih Marseille, Andre Villas-Boas, yakin pemain Paris Saint-Germain (PSG), Kylian Mbappe, akan pindah ke Real Madrid pada bursa transfer musim panas. 

Kylian Mbappe menjadi salah satu properti panas pada bursa transfer musim panas 2021 berkat pencapaiannya sepanjang musim 2020-2021. 

Pemain berusia 22 tahun tersebut mencetak 42 gol dari 47 pertandingan sepanjang musim pada semua ajang. 

Salah satu klub yang dikabarkan santer mengincar Mbappe adalah Real Madrid

Andre Villas-Boas pun menilai Mbappe dan Neymar layak hengkang dari Paris Saint-Germain setelah gagal menjuarai Liga Prancis dan Liga Champions. 

PSG hanya finis di urutan kedua klasemen dan kalah dari Lille untuk perebutan titel juara Liga Prancis pada musim ini. 

Mereka juga gagal menembus final Liga Champions setelah dikalahkan Manchester City pada ronde semifinal. 

Baca Juga: Kemampuan yang Harus Ditingkatkan Mbappe Jika Ingin Selevel dengan Cristiano Ronaldo

“Cepat atau lambat, Mbappe akan pindah ke Real Madrid,” kata Villas-Boas, dikutip BolaSport.com dari AS. 

“Saya akan jujur, fakta sesimpel mereka tidak bisa memenangi liga sudah membuktikan PSG bukan klub tepat untuk mereka,” tuturnya. 

Baca Juga: Berita EURO 2020 - Morata Lebih Bagus daripada Mbappe dan Lewandowski

Perkataan Villas-Boas seperti mengamini klaim wartawan Spanyol, Daniel Riolo. 

“Saya tahu Mbappe sudah meminta ingin pergi, tetapi situasi sangat kompleks karena ia harus menemukan klub yang mau membayar biaya transfer,” kata Riolo dalam program After Foot. 

Baca Juga: Pro dan Kontra Kepergian Sergio Ramos dari Real Madrid - dari Kedatangan Mbappe hingga Hilangnya Kapten Hebat

“Namun, perkembangan terbaru menunjukkan Mbappe tak ingin bertahan di PSG.” 

“Mbappe akan berstatus bebas transfer musim depan jika dia tidak pergi saat ini. Karena itulah para pemilik klub tak ingin dia bicara,” ujar Riolo melanjutkan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : As
REKOMENDASI HARI INI

Vinicius Cedera, Waktunya Kylian Mbappe Jadi Bintang Utama Real Madrid Selama 3 Minggu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136