Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Borneo FC Harus Kehilangan Satu Pemain Usai Terkena Dislokasi Bahu

By Rinaldy Azka Abdillah - Sabtu, 26 Juni 2021 | 19:00 WIB
Bek Borneo FC, Nurdiansyah.
BORNEOFC.ID
Bek Borneo FC, Nurdiansyah.

BOLASPORT.COM - Borneo FC harus kehilangan satu pemainnya karena harus menepi setelah terkena cedera yang cukup serius, yakni dislokasi bahu.

Pemain Borneo FC yang dimaksud adalah Nurdiansyah.

Pemain yang baru saja kembali ke Borneo FC itu terkena cedera dislokasi bahu usai melakukan kontak dengan pemain lain saat latihan.

Akibatnya ia harus menepi dari lapangan hijau untuk beberapa pekan ke depan.

Baca Juga: Belum Sebulan Jadi Presiden, Crazy Rich Malang Ungkap Kondisi Arema FC

Hal tersebut diungkapkan oleh sang Fisioterapi Borneo FC, Wanda Prasetyo.

Nurdiansyah terkena cedera dislokasi bahu. Itu terjadi saat dia duel dengan pemain di sesi latihan.

"Cedera di dapatnya setelah tumpuan jatuhnya pas di bahu,” katanya seperti dikutip Bolasport.com dari laman resmi klub, Sabtu (26/6/2021).

Baca Juga: Jadwal Resmi Persija Jakarta di Liga 1 2021, Catat Laga Big Match

Ia pun membeberkan kondisi terkini Nurdiansyah usai terkena cederanya.

Menurutnya kondisi Nurdiansyah saat ini masih belum menunjukan perkembangan.

Atau dengan kata lain cederanya cukup parah karena mengarah ke cedera akut.

Baca Juga: Ide Klub Indonesia Gabung Divisi Dua Liga Belanda

“Untuk saat ini kondisinya masih akut, belum ada perkembangan yang signifikan.

"Tetapi pada masa akut ini tujuan dari rehabilitasinya untuk memanajemen nyeri dan meminimalisir bengkak,” jelasnya.

Wanda Prasetyo mengaku akan terus mengamati perkembangan kondisi pemainnya tersebut.

Baca Juga: Osvaldo Haay Yakin dengan Kualitas yang Dimiliki Pelatih Anyar Persija

Ke depannya ia berharap Nurdiansyah dapat cepat membaik dan bisa kembali berlatih.

“Kami akan mengamati terus perkembangannya sembari melakukan langkah yang tepat dan cepat untuk penyembuhannya.

"Mudahan saja Nurdiansyah cepat membaik dan sudah bisa menjalani latihan kembali bersama pemain lainnya,” ujarnya.

Baca Juga: Catat! Berikut Seluruh Jadwal Lengkap Persib Bandung di Liga 1 2021

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Borneofc.id
REKOMENDASI HARI INI

Bawa Modal Kemenangan 4-1 atas Man City, Eks Klubnya Ruben Amorim Pede Hajar Arsenal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136