Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Babak I - Lepas 12 Tembakan, Italia Masih Main Tanpa Gol Lawan Austria

By Lariza Oky Adisty - Minggu, 27 Juni 2021 | 02:52 WIB
Kiper Austria, Daniel Bachmann, mematahkan peluang Nicolo Barella (Italia), pada laga 16 Besar EURO 2020, Minggu (27/6/2021) dini hari WIB.
TWITTER.COM/EURO2020
Kiper Austria, Daniel Bachmann, mematahkan peluang Nicolo Barella (Italia), pada laga 16 Besar EURO 2020, Minggu (27/6/2021) dini hari WIB.

BOLASPORT.COM - Italia untuk sementara bermain imbang 0-0 melawan Austria pada babak 16 Besar EURO 2020, Minggu (27/6/2021) dini hari WIB. 

Italia berjumpa Austria pada babak 16 Besar EURO 2020 sebagai juara Grup A dengan poin 9. 

Mereka bersua David Alaba cs yang menjadi runner-up Grup C. 

Dalam pertandingan di Stadion Wembley, London, Inggris tersebut, Italia menurunkan tim terbaik setelah mengistirahatkan sejumlah pilar pada laga pemungkas Grup A versus Wales. 

Roberto Mancini memberi kesempatan main untuk Marco Verratti yang absen pada dua laga perdana Italia di fase grup. 

Dikutip BolaSport.com dari UEFA, Italia menguasai pertandingan. Mereka mendominasi bola dengan 55 persen berbanding 45 persen. 

Selain itu, skuad Roberto Mancini juga lebih banyak memiliki peluang dengan melepas 12 tembakan dan lima di antaranya mengenai sasaran. 

Adapun Austria hanya melepas satu tembakan yang tidak menemui sasaran. 

Jalannya pertandingan 


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com, UEFA
REKOMENDASI HARI INI

Paspor Planet Persib, Bobotoh Bisa Tuliskan Namanya Seperti di Stadion Anfield Kandang Liverpool dan Punya Saham Persib

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X