Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekor EURO 2020 - Spanyol Tim Paling Hoki, Hobi Dapat Gol Giveaway

By Ade Jayadireja - Sabtu, 3 Juli 2021 | 08:00 WIB
Skuad timnas Spanyol saat melawan timnas Kroasia pada babak 16 besar EURO 2020.
TWITTER.COM/EURO2020
Skuad timnas Spanyol saat melawan timnas Kroasia pada babak 16 besar EURO 2020.

BOLASPORT.COM - Timnas Spanyol layak menyandang tim paling hoki karena sering diuntungkan oleh gol bunuh diri.

Lewat adu penalti, timnas Spanyol sukses mengatasi perlawanan timnas Swiss pada perempat final EURO 2020 di Stadion Saint-Petersburg, Jumat (2/7/2021).

Kedua tim harus menjalani babak adu tos-tosan setelah skor 1-1 bertahan hingga dua kali perpanjangan waktu selesai.

La Furia Roja membuka keunggulan lebih dulu pada menit kedelapan berkat kesalahan pemain lawan.

Proses gol perdana Spanyol berawal dari tendangan Jordi Alba yang kemudian mengenai kaki gelandang Swiss, Denis Zakaria.

Bola pun berbelok arah dan masuk ke gawang Swiss.

Baca Juga: Indra Sjafri Mengikuti Workshop FIFA

Keunggulan Spanyol cuma bertahan sampai menit ke-68 karena Swiss mampu menyamakan kedudukan via Xherdan Shaqiri.

Bagi Spanyol, ini menjadi gol bunuh diri ketiga yang mereka dapatkan selama gelaran EURO 2020.

Dua gol 'giveaway' sebelumnya mereka peroleh ketika melawan Slovakia dalam penyisihan Grup E.

Dengan koleksi tiga gol tersebut, Spanyol menjadi tim yang paling banyak mendapatkan gol bunuh diri dalam satu edisi turnamen besar (Piala Dunia dan Piala Eropa).


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : OptaJose
REKOMENDASI HARI INI

Chou Tien Chen Geram Kinerja Wasit BWF di Hylo Open 2024, Lagi-lagi Dirugikan Fault Aneh

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X