BOLASPORT.COM - Test Rider Ducati, Michele Pirro, memberi tanggapan atas ucapan Valentino Rossi bahwa dulu motor desmosedici sudah dikendarai.
Sepuluh tahun lalu, Valentino Rossi melanjutkan karier di Ducati setelah sukses di Yamaha.
Keputusan Valentino Rossi pindah tim adalah untuk membuktikan bahwa mampu menjadi juara di berbagai tim berbeda.
Sepanjang karier, The Doctor pernah menjadi juara MotoGP di Honda dan Yamaha.
Baca Juga: Ducati Dukung Aprilia Amankan Jasa Maverick Vinales untuk MotoGP 2022
Sayangnya keinginan Rossi saat pindah ke Ducati tidak sesuai harapan.
Pada periode 2011-2012 saat bersama Ducati, Rossi mengalami penurunan peforma.
Dia hanya mampu bertengger di podium tiga kali tanpa meraih kemenangan ketika berlomba di tim asal Borgo Panigale.
Baca Juga: Jelang Duel Trilogi, Deontay Wilder Tuduh Tyson Fury Bakal Curang Lagi
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | Tuttomotoriweb.com |
Komentar