BOLASPORT.COM - Harry Kane langsung menyaingi Cristiano Ronaldo dan Gary Lineker usai mencetak satu gol ke gawang Denmark.
Pertandingan kedua babak semifinal EURO 2020 mempertemukan antara timnas Inggris dan timnas Denmark.
Inggris dan Denmark saling jegal di Stadion Wembley pada Rabu (7/7/2021) waktu setempat atau Kamis dini hari WIB.
Laga sempat berjalan imbang selama 90 menit setelah kedua tim hanya bermain sama kuat 1-1.
Denmark berhasil mencetak gol lebih dulu pada menit ke-30 lewat gol freekick Mikkel Damsgaard.
Baca Juga: Top Scorer EURO 2020 - 2 Gol Lagi, Harry Kane Kudeta Cristiano Ronaldo
Namun, keunggulan Denmark hanya berjalan selama 9 menit.
Kapten timnas Denmark, Simon Kjaer, malah mencetak gol bunuh diri pada menit ke-39.
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Opta Joe |
Komentar