Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil UFC 264 - Digiring hingga Ronde ke-3, Gilbert Burns Pecundangi Bocah Ajaib

By Agung Kurniawan - Minggu, 11 Juli 2021 | 11:11 WIB
Petarung UFC asal Brasil, Gilbert Burns.
TWITTER.COM/UFC
Petarung UFC asal Brasil, Gilbert Burns.

BOLASPORT.COM - Gilbert Burns berhasil keluar sebagai pemenang saat tampil dalam duel kelas welter UFC 264.

Gilbert Burns harus berjumpa dengan Stephen Thompson dalam Co-main event UFC 264, Minggu (11/7/2021) WIB.

Bertanding di T-Mobile Arena, Las Vegas, Amerika Serikat, Gilbert Burns menang melalui keputusan mutlak.

Gilbert Burns dan Stephen Thompson saling berhati-hati dengan menjaga jarak saat ronde pertama dimulai.

Baca Juga: Pengalaman Bikin Mental Manny Pacquiao Lebih Kuat dari Errol Spence Jr

Tak berselang lama, usaha takedown langsung dilakukan oleh Gilbert Burns kepada Stephen Thompson.

Perlawanan dilakukan oleh Stephen Thompson yang bertahan sekuat tenaga di tepi arena untuk tak dijatuhkan Gilbert Burns.

Namun, Gilbert Burns berhasil menjatuhkannya dan kini Stephen Thompson harus menjalani ground fighting.

Sekuat tenaga, petarung asal Brasil itu mencoba mengunci Stephen Thompson namun usahanya terhalang bel ronde pertama.

Baca Juga: Hasil UFC 264 - Sean O'Malley Bikin Buruh Pabrik Cat Babak Belur di Oktagon


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : MMAmania.com
REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X