Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

John Stones Lebih Baik ketimbang Bek Incaran Man United

By Sandi Lathunusa - Minggu, 18 Juli 2021 | 03:00 WIB
Menurut Jamie O'Hara, John Stones lebih baik ketimbang bek incaran Manchester United, Raphael Varane.
TWITTER.COM/BRFOOTBALL
Menurut Jamie O'Hara, John Stones lebih baik ketimbang bek incaran Manchester United, Raphael Varane.

BOLASPORT.COM - Menurut Jamie O'Hara, John Stones lebih baik ketimbang bek incaran Manchester United, Raphael Varane.

Bek Manchester City, John Stones, tampil solid pada musim 2020-2021.

Berkat duetnya bersama Ruben Dias, Manchester City tampil perkasa pada Liga Inggris musim lalu.

Stones bermain dalam 35 pertandingan di semua kompetisi dengan mencatatkan lima gol.

Adapun bek asal Inggris itu turut membantu Manchester City menyabet trofi Liga Inggris dan Piala Liga Inggris musim lalu.

Stones juga mengantarkan timnas Inggris menjadi runner-up EURO 2020.

Eks gelandang Tottenham Hotspur, Jamie O'Hara, pun turut memuji performa dari Stones.

"Saya suka John Stones, saya selalu menyukainya. Dia pesepak bola yang brilian," kata O'Hara seperti dilansir BolaSport.com dari Sportbible.

Baca Juga: Demi AS Roma, Granit Xhaka akan Serahkan Bonusnya ke Arsenal

"Performa Stones adalah yang hal terdekat yang dimiliki Inggris seperti Rio Ferdinand yang bersama dengan John Terry, bek terbaik di Liga Inggris."

"Saya suka menonton John Stones, saya senang melihat cara dia bermain."

"Stones bermain dengan tenang, tapi juga bek yang brilian," tutur O'Hara melanjutkan.

O'Hara juga membandingkan Stones dengan bek incaran Manchester United, Raphael Varane.

O'Hara juga mengatakan bahwa Stones lebih baik dari Varane.

"Musim lalu Anda memiliki Ruben Dias bermain di samping Stones yang mengubahnya menjadi bek yang lebih baik karena dia memiliki seorang yang sepadan bersamanya," ucap O'Hara.

Baca Juga: Agen Saul Niguez Bawa Kabar Baik untuk Barcelona dan Manchester United

"Saya juga memikirkan Varane yang berduet dengan Harry Maguire, tapi saya tetap lebih suka memilki Stones di tim saya."

"Jika Varane adalah pemain bagus, mengapa dia meninggalkan Real Madrid pada usia 28 tahun? Mengapa tidak memperpanjang kontraknya?"

"Jika Real Madrid pikir Varane secermelang itu, mereka tidak akan membiarkannya pergi."

"Manchester City tidak akan membiarkan Stones pergi," tutur O'Hara menambahkan."

Baca Juga: Digdaya di EURO 2020, Eks Striker Chelsea Sebut Italia bakal Lebih Kompetitif di Piala Dunia 2022

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Sportbible
REKOMENDASI HARI INI

Marselino Ferdinan Bersaing dengan Son Heung-min Hingga Takumi Minamino dalam Nominasi Gol Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X