Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berharap Liga 1 2021 Segera Dimulai, Pelatih Bali United: Pemain Butuh Bermain

By Arif Setiawan - Selasa, 20 Juli 2021 | 20:15 WIB
Striker Bali United, Ilija Spasojevic, mendapatkan pelukan dari Paulo Sergio seusai mencetak gol ke gawang Semen Padang pada pekan ke-30 Liga 1 2019.
BALIUTD.COM
Striker Bali United, Ilija Spasojevic, mendapatkan pelukan dari Paulo Sergio seusai mencetak gol ke gawang Semen Padang pada pekan ke-30 Liga 1 2019.

BOLASPORT.COM - Pelatih Bali United, Stefano Cugurra berharap agar kompetisi Liga 1 musim 2021 bisa segera digelar.

Dalam hal ini, Stefano Cugurra menilai seharunya Liga 1 2021 bisa dimulai.

Apa yang diungkapkan pria yang sering disapa Teco itu bukannya tanpa alasan.

Teco memberikan contoh bahwa di luar negeri saja kompetisi sepak bola mereka bisa berjalan di tengah Pandemi Covid-19.

Dari situlah Teco yakin hal serupa juga dapat diterapkan di Indonesia.

Baca Juga: Semua Orang Akan Tahu Hebatnya Errol Spence Jr Setelah Habisi Manny Pacquiao

Tapi tentu saja penerapan protokol kesehatan harus dijalankan.

Semua dilakuan demi kebaikan seluruh pihak yang bersangkutan.

"Seharusnya liga 1 ini sudah mulai," kata Teco, dilansir BolaSport.com dari Tribun Bali.

Baca Juga: Mantan Bek Timnas Inggris Beberkan Kerugian Ben White jika Pilih Arsenal

"Negara lain sudah selesai kompetisi 2020, terus sudah mulai lagi kompetisi 2021, "

"Saya berharap liga bisa dijalankan dengan prokes yang baik," ujarnya.

Lebih lanjut, Teco menyebut bahwa semakin lama kompetisi ditunda maka memberikan dampak kurang baik untuk pemain.

Pelatih Bali United, Stefano Cugurra, saat melatih timnya di Stadion Gelora Tri Sakti, Legian, Senin (10/8/2020).
baliutd.com
Pelatih Bali United, Stefano Cugurra, saat melatih timnya di Stadion Gelora Tri Sakti, Legian, Senin (10/8/2020).

Baca Juga: Masa Depan Masih Belum Jelas, PSG Pantau Kondisi Kapten Liverpool

Pelatih asal Brasil tak ingin pemain mengalami penurunan performa.

Pasalnya, sebagai pemain profesional mereka butuh bermain secara rutin.

"Pemain butuh latihan, dan juga butuh bermain," tutur Teco.

Artikel ini telah tayang di Tribun Bali dengan judul Kompetisi di Negara Lain Telah Usai, Pelatih Bali United Teco Usul Liga 1 Digelar dengan Prokes Ketat

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Mirisnya Juara Dunia Saat Disebut sebagai Pembalap MotoGP 2024 Paling Menyedihkan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136