Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Perpanjangan Program PPKM Darurat Pengaruhi Agenda Persib Bandung

By Arif Setiawan - Rabu, 21 Juli 2021 | 21:00 WIB
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, memimpin latihan anak asuhnya di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung pada Minggu (17/11/2019).
DENI DENASWARA/TRIBUNJABAR.ID
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, memimpin latihan anak asuhnya di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung pada Minggu (17/11/2019).

BOLASPORT.COM - Pemerintah Republik Indonesia, resmi memperpanjang masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat.

Program yang bertujuan untuk menekan kasus Covid-19 di Indonesia ini telah diberlakukan sejak awal Juli 2021.

Rencana awal, PPKM Darurat bakal berakhir pada tanggal 20 Juli 2021.

Namun Pemerintah memutuskan untuk memperpanjang masa PPKM Darurat hingga tanggal 25 Juli mendatang.

Langkah ini rupanya memberikan pengaruh kepada agenda Persib Bandung.

Baca Juga: Islam Makhachev Tak Keberatan Dibandingkan dengan Khabib Nurmagomedov

Akibat diperpanjangnya masa PPKM, Persib kemungkinan harus menunda jadwal latihan bersama.

Hal tersebut disebabkan karena selama pemberlakuan PPKM sebelumnya, Persib tidak bisa menggunakan fasilitas olah raga seperti Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) yang mana menjadi tempat latihan Wander Luiz dkk.

Terlepas dari semua itu, untuk sekarang pelatih Persib, Robert Rene Alberts sejatinya belum memberikan keputusan kapan akan kembali mengumpulkan anak asuhnya.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Tepis UFC, Reug Reug Ungkap Alasan Tetap Setia di ONE Championship

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X