Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Olimpiade Tokyo 2020 - Jokowi Beri Selamat ke Widya Cantika Usai Raih Medali Perunggu

By Fauzi Handoko Arif - Sabtu, 24 Juli 2021 | 17:40 WIB
Presiden RI, Joko Widodo, dalam rapat terbatas yang membahas persiapan Piala Dunia U-20 2021, Selasa (20/10/2020).
Sekretariat Presiden
Presiden RI, Joko Widodo, dalam rapat terbatas yang membahas persiapan Piala Dunia U-20 2021, Selasa (20/10/2020).

BOLASPORT.COM - Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, memberikan ucapan selamat kepada atlet angkat besi Windy Cantika Aisah atas kesuksesan meraih medali perunggu Olimpiade Tokyo 2020.

Windy Cantika Aisah menjadi wakil pertama Indonesia yang mempersembahkan keping medali dari Olimpiade Tokyo 2020.

Lifter asal Bandung, Jawa Barat, yang baru berusia 19 tahun itu turun di kelas 49kg putri cabang olahraga (cabor) angkat besi di Tokyo International Forum, Tokyo, Sabtu (24/7/2021).

Pada babak final, Windy berhasil mengangkat total beban 194 kg yang terdiri dari 84kg angkatan snatch dan 110kg angkatan clean and jerk.

Baca Juga: Olimpiade Tokyo 2020 - Marcus/Kevin Puas dengan Penampilan Perdana

Total angkatan itu hanya kalah dari lifter China, Hou Zhihui (210kg), dan lifter India, Mirabai Chanu Saikhom (202).

Atas kesuksesan meraih medali pertama bagi Indonesia pada Olimpiade Tokyo 2020, Presiden Joko Widodo alias Jokowi pun memberi apresiasi kepada Windy.

Melalui akun media sosial Twitter, Jokowi memberi selamat untuk Windy.

Baca Juga: Olimpiade Tokyo 2020 - Petembak Indonesia Fika Raih Pengalaman Berharga

 


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Twitter.com/jokowi, TIM MEDIA CDM KONTINGEN INDONESIA
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Sambat Pelatih Ko Hee-jin Jadi Bukti Megawati Tak Tergantikan di Red Sparks?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X