Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Update Klasemen Medali Olimpiade Tokyo 2020 - Indonesia Naik ke Peringkat Ke-35

By Muhamad Husein - Selasa, 3 Agustus 2021 | 00:30 WIB
Dari kiri ke kanan, Chen Long (China), Viktor Axelsen (Denmark), dan Anthony Sinisuka Ginting (Indonesia) di podium tunggal putra Olimpiade Tokyo 2020 di Musashino Forest Plaza, Senin (2/8/2021).
NOC INDONESIA
Dari kiri ke kanan, Chen Long (China), Viktor Axelsen (Denmark), dan Anthony Sinisuka Ginting (Indonesia) di podium tunggal putra Olimpiade Tokyo 2020 di Musashino Forest Plaza, Senin (2/8/2021).

BOLASPORT.COM - Klasemen sementara perolehan medali Olimpiade Tokyo 2020 menempatkan posisi Indonesia melesat naik ke peringkat 35. 

Tim Indonesia sebelumnya berada di peringkat ke-57 dengan perolehan tiga medali dari cabang olahraga angkat besi.

Perolehan tersebut didapatkan oleh Windy Cantika Aisyah pada nomor 49 kg putri (perunggu), Rahmat Erwin Abdullah nomor 73 kg putra (perunggu), dan Eko Yuli Irawan nomor 61 kg putra. 

Setelah itu, tim Indonesia mendapatkan tambahan medali dari cabang olahraga bulu tangkis. 

Baca Juga: Olimpiade Tokyo 2020 - Anthony Tonton Laga Gordon Saat Hadapi Axelsen

Medali kemudian bertambah dari yang didapatkan oleh pasangan ganda putri Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu. 

Greysia/Apriyani mendapatkan medali emas setelah mengalahkan pasangan Chen Qing Chen/Jia Yi Fan pada babak final ganda putri.

Selain itu, terdapat medali lain dari nomor tunggal putra yang diwakili Anthony Sinisuka Ginting.

Anthony sukses merebut medali perunggu usai menakulkan Kevin Cordon (Guatemala) lewat dua gim langsung dengan skor akhir 21-11, 21-13.

Baca Juga: Rekap Bulu Tangkis Olimpiade Tokyo 2020 - Indonesia Tambah 2 Medali

Dengan dua tambahan medali tersebut, Indonesia naik peringkat dengan menduduki urutan ke-35 mengoleksi 5 medali.

Sementara itu, posisi lima besar klasemen belum mengalami perubahan dengan China memimpin perolehan medali terbanyak. 

China berada di peringkat atas dengan 62 medali, disusul Amerika Serikat yang mengoleksi 64 medali.

Sisanya ditempati oleh Jepang (33 medali), Australia (33 medali) dan ROC (50 medali).

Baca Juga: Olimpiade Tokyo 2020 - Anthony Akhiri Puasa Medali Tunggal Putra Indonesia

Berikut klasemen sementara perolehan medali Olimpiade Tokyo 2020

1. China: 29 emas, 17 perak, 16 perunggu: 62 medali

2. Amerika Serikat: 22 emas, 25 perak, 17 perunggu: 64 medali

3. Jepang: 17 emas, 6 perak, 10 perunggu: 33 medali

4. Australia: 14 emas, 4 perak, 15 perunggu: 33 medali

5. ROC: 12 emas, 21 perak, 17 perunggu: 50 medali

6. Inggris Raya: 11 emas, 12 perak, 12 perunggu: 35 medali

7. Prancis: 6 emas, 10 perak, 7 perunggu: 23 medali

8. Korea Selatan: 6 emas, 4 perak, 9 perunggu: 19 medali

9. Italia: 4 emas, 9 perak, 15 perunggu:  28 medali

10. Belanda: 5 emas, 7 perak, 6 perunggu: 18 medali

......

35. Indonesia: 1 emas, 1 perak, 3 perunggu: 5 medali

Klasemen lengkap dapat diakses melalui LINK INI

Baca Juga: Hasil Angkat Besi Olimpiade Tokyo 2020 - Nurul Belum Berhasil Persembahkan Medali

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : olympic.com
REKOMENDASI HARI INI

Shin Tae-yong Ungkap Alasan Bawa Skuad U-22 usai Timnas Indonesia Rampungkan Latihan Perdana di Bali

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136