Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Persija Jakarta Apresiasi Fisik Pemain Selama Latihan Mandiri

By Lukman Adhi Kurniawan - Selasa, 3 Agustus 2021 | 20:15 WIB
Bek asing Persija asal Italia, Marco Motta sudah bergabung latihan tim pada Senin (7/7/2021).
Persija
Bek asing Persija asal Italia, Marco Motta sudah bergabung latihan tim pada Senin (7/7/2021).

BOLASPORT.COM - Pelatih fisik Persija Jakarta, Ilham Ralibi, menilai pemain menjalankan program latihan mandiri seusai target.

Persija Jakarta melaksanakan latihan mandiri selama masa PPKM.

Ini dilakukan untuk menjaga kebugaran fisik pemain Macan Kemayoran.

Baca Juga: Eldor Shomurodov, Lawan Evan Dimas di Piala Asia Jadi Anak Buah Jose Mourinho di AS Roma

Pelatih fisik Persija Jakarta, Ilham Ralibi menilai pemainnya dapat melaksanakan latihan dengan maksimal.

Walaupun latihan mandiri, pemain mendapatkan pantauan ketat.

Ilham Ralibi mengatakan jika skuad Macan Kemayoran rutin memberikan laporan kepada tim pelatih.

Hal ini yang akan dijadikan bahan evaluasi dalam menilai progres pemain.

“Mereka kan report video latihan setiap hari. Secara pribadi saya juga rutin berbagi materi kepada mereka,” ujar Ilham dilansir BolaSport.com dari laman Persija Jakarta.

Baca Juga: Di Depan Mike Tyson, Khabib Nurmagomedov Bilang Begini Tentang Manny Pacquiao

Ilham mengatakan, dari laporan yang diterima, kondisi fisik pemain tidak ada yang drop.

“Dari interaksi dan komunikasi tersebut, saya melihat kondisi mereka masih baik, tidak terlalu drop sampai di bawah 40 persen.”

Baca Juga: Bali United Berniat Datangkan Gelandang Asing, Begini Komentar Kadek Agung

Pelatih fisik Persija Jakarta ini juga memberikan variasi latihan agar pemain tidak jenuh.

Latihan mandiri yang dilaksanakan ini hanya dilaksanakan dua kali dalam seminggu.

Dia menambahkan jika latihan diberikan menyesuaikan dengan fasilitas yang terbatas.

“Materi selalu di-update agar pemain tidak jenuh. Dalam sepekan ada dua program latihan,” ujar Ilham.

“Intinya, materi yang diberikan berupa latihan yang berdampak maksimal meski dilakukan di tempat terbatas.” tambahnya.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : persija.id
REKOMENDASI HARI INI

Fix! Timnas Indonesia Hanya Diperkuat 4 Pemain Abroad untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X