Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PT LIB Pastikan Liga 1 2021 Tetap Digelar di Pulau Jawa

By Mochamad Hary Prasetya - Rabu, 4 Agustus 2021 | 13:20 WIB
Direktur Operasional PT LIB (Liga Indonesia Baru), Sudjarno (paling kiri); Asops Kapolri, Irjen Imam Sugianto; Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan; dan Direktur Utama PT LIB, Akhmad Hadian Lukita (paling kanan) bertemu di Kemenpora, Senayan, Jakarta 27 April 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Direktur Operasional PT LIB (Liga Indonesia Baru), Sudjarno (paling kiri); Asops Kapolri, Irjen Imam Sugianto; Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan; dan Direktur Utama PT LIB, Akhmad Hadian Lukita (paling kanan) bertemu di Kemenpora, Senayan, Jakarta 27 April 2021.

BOLASPORT.COM - Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Akhmad Hadian Lukita, memastikan bahwa Liga 1 2021 akan tetap digelar di Pulau Jawa.

Ia mengatakan bahwa tidak ada perubahan dalam skema yang telah disusun oleh PT LIB untuk menggulirkan Liga 1 2021.

Sebelumnya PSSI telah memastikan akan menggelar Liga 1 2021 pada 20 Agustus mendatang.

Dalam pemberitaan di website PSSI, federasi sepak bola Indonesia itu menyebutkan zona hijau akan menjadi lokasi untuk menggelar Liga 1.

Menurut Akhmad Hadian Lukita, sebenarnya itu bukan zona hijau, tetapi zona aman.

Pria asal Bandung, Jawa Barat, itu mengatakan bahwa Pulau Jawa sudah termasuk zona aman karena kasus Covid-19 mulai turun.

Baca Juga: Khamzat Chimaev Berbahaya Bukan karena Skill Pukulan ataupun Gulat

“Maksudnya itu zona aman ya yang tidak banyak kena Covid-19 dan sekitarnya, sudah melandai, dan kriterianya banyak juga,” kata Akhmad Hadian Lukita kepada BolaSport.com, Rabu (4/8/2021).

“Sejauh ini Jakarta sudah turun, Jawa Barat juga. Sebenarnya udah aman kalau mengggelar olahraga dengan prokes yang ketat,” ucapnya.



Komentar (1)
yakiiinn tgl 20 digelar "???..." mundur lagi ga ?? ntar malah batal lagi....

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X