Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Direktur Chelsea: Romelu Lukaku Striker dan Pencetak Gol Terbaik Dunia

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Jumat, 13 Agustus 2021 | 11:45 WIB
Romelu Lukaku berpose dengan seragam Chelsea bersama direktur klub, Martina Granovskaia.
TWITTER.COM/FRANKKHALIDUK
Romelu Lukaku berpose dengan seragam Chelsea bersama direktur klub, Martina Granovskaia.

BOLASPORT.COM - Direktur Chelsea, Marina Granovskaia, mengakui bahwa Romelu Lukaku adalah seorang striker dan pencetak gol terbaik dunia.

Chelsea resmi mendapatkan tanda tangan mantan pemainnya, Romelu Lukaku, pada bursa transfer musim panas 2021.

The Blues telah mengumumkan peresmian transfer Romelu Lukaku pada Kamis (12/8/2021) malam WIB.

Chelsea memulangkan Romelu Lukaku dari kampiun Liga Italia 2020-2021, Inter Milan.

Chelsea harus menebus Romelu Lukaku dengan biaya transfer sebesar 97,5 juta pounds (sekitar Rp 1,9 triliun).

Baca Juga: Tumbangkan Villarreal, Chelsea Hobi Banget Adu Penalti di Piala Super Eropa

Nominal tersebut menjadi rekor transfer Chelsea.

Chelsea mengikat Romelu Lukaku dengan kontrak berdurasi lima tahun atau hingga 2026.

Bomber berusia 28 tahun itu tercatat pernah memperkuat Chelsea dari periode 2011-2014.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : chelseafc.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Sidang Komdis PSSI - Pelukkan Oknum Suporter ke Pemain Persija Berbuah Hukuman Denda Puluhan Juta bagi Arema FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X