Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sudah Pulih, Bek Madura United Dipastikan Bisa Tampil di Awal Kompetisi

By Wila Wildayanti - Jumat, 13 Agustus 2021 | 15:15 WIB
Bek sayap kiri timnas U-22 Indonesia, Andik Rendika Rama, sedang berlatih di Lapangan D, Senayan, Jakarta, 2 Maret 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek sayap kiri timnas U-22 Indonesia, Andik Rendika Rama, sedang berlatih di Lapangan D, Senayan, Jakarta, 2 Maret 2021.

BOLASPORT.COM - Bek Madura United, Andik Rendika Rama, dipastikan bisa memperkuat tim di awal Liga 1 2021 setelah ikut gabung latihan, Kamis (12/8/2021).

Seperti diketahui, tembok pertahanan Madura United itu sebelumnya harus menepi untuk menjalani pemulihan setelah naik ke meja operasi.

Pemain andalan pelatih Madura United, Rahmad Darmawan itu diketahui harus menjalani operasi lantaran tulang di kakinya ada yang harus dibuang.

Baca Juga: Dampak Besar Petronas Cabut dari Sponsor Utama Tim Malaysia di MotoGP

Setelah menjalani operasi pada Juli lalu, akhirnya Rendika Rama sudah bisa ikut gabung latihan.

Rahmad Darmawan bahkan mengaku senang melihat anak asuhnya bisa pulih dengan cepat.

Mantan pelatih timnas U-23 Indonesia itu mengatakan Rendika hanya tinggal mengembalikan kondisinya saja saat ini.

Baca Juga: Lionel Messi Gabung PSG, Semua Rekan Setim Cesc Fabregas Kompak Minta Tukar Jersey

Ia juga telah berlatih secara penuh, sehingga tidak ada masalah.

Hanya saja, menurut pelatih yang akrab disapa RD tersebut, Rendika masih membutuhkan waktu untuk bisa mencapai puncak performanya.


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : maduraunitedfc.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X