Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ditantang Berandalan UFC, Begini Jawaban Dustin Poirier

By Muhamad Husein - Jumat, 13 Agustus 2021 | 16:15 WIB
Petarung kelas ringan UFC, Dustin Poirier, dalam sesi timbang badan UFC 264.
TWITTER.COM/UFC
Petarung kelas ringan UFC, Dustin Poirier, dalam sesi timbang badan UFC 264.

BOLASPORT.COM - Petarung seni bela diri campuran (mixed martial arts/MMA), Dustin Poirier, mengaku tidak mendapatkan tawaran apapun dari UFC untuk melawan Nate Diaz.

Dustin Poirier baru saja meraih kemenangan atas Conor McGregor dalam duel trilogi pada acara utama UFC 264, Juli lalu.

Kemenangan tersebut menempatkan Dustin Poirier unggul atas Conor McGregor dengan skor 2-1 dari tiga pertandingan yang mempertemukan keduanya.

Dia pun sekarang dihadapkan pada laga jalur perebutan gelar juara dengan menghadapi Charles Oliveira sebagai pemilik sabuk kelas ringan UFC.

Baca Juga: Demi Rencana Besar, Justin Gaethje Ingin Poirier Kalahkan Oliveira

Meski telah berada di jalur perebutan gelar juara, Dustin Poirier mendapatkan tantangan dari petarung kelas welter UFC, Nate Diaz

Nate Diaz meminta petarung berjuluk The Diamond itu untuk menghadapi dari urusan yang pernah tertunda.

Sebagai informasi, Diaz dan Poirier hampir bentrok pada tiga tahun lalu pada acara UFC 230. 

Namun Poirier mengalami cedera yang mengharuskan menjalani operasi sehingga laga melawan Diaz harus tertunda. 

Baca Juga: Daripada Gelar, Dustin Poirier Disarankan Baku Hantam Lawan Conor McGregor Lagi


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : MMANews.com
REKOMENDASI HARI INI

Chou Tien Chen Geram Kinerja Wasit BWF di Hylo Open 2024, Lagi-lagi Dirugikan Fault Aneh

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X