Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kick-off Liga 1 Tinggal 2 Pekan, Persebaya Surabaya Dilanda Badai Cedera

By Lukman Adhi Kurniawan - Sabtu, 14 Agustus 2021 | 11:00 WIB
Pemain asing anyar Persebaya Surabaya, Jose Wilkson saat menjalani medical check-up sebelum resmi gabung dengan Bajul Ijo, Selasa (8/6/2021).
MEDIA PERSEBAYA SURABAYA
Pemain asing anyar Persebaya Surabaya, Jose Wilkson saat menjalani medical check-up sebelum resmi gabung dengan Bajul Ijo, Selasa (8/6/2021).

BOLASPORT.COM - Jelang pelaksanaan Liga 1 2021/2022, sejumlah pemain Persebaya Surabaya masih mengalami cedera.

Beberapa pemain Persebaya Surabaya masih harus berkutat dengan cedera.

Pemain Persebaya dan timnas Indonesia, Koko Ari harus menjalani operasi karena mengalami cedera ACL.

Sebelumnya, Bruno Moreira juga harus menepi karena cedera.

Hanya saja pemain asal Brasil ini sudah mulai bergabung dengan latihan tim.

Baca Juga: Sudah Menyerah, Marc Marquez Jagokan Fabio Quartararo Juara MotoGP 2021

Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso menjelaskan jika saat ini dia fokus menambal kekosongan di lini bek kanan.

Sampai saat ini, dia masih terus mengutak-atik skuadnya sebelum Liga 1 dimulai.

"Karena kami ini kan memang krisis bek kanan dengan tidak adanya Koko yang lagi cedera, tentunya saya harus mengisi dengan pemain lain," ujar Aji Santoso dilansir BolaSport.com dari laman Surya.co.id.

"Makanya ada alternatif, di situ ada Ridho saya coba, terus ada Rizky, walaupun Ridho memang perlu adaptasi, tidak mungkin cepat," tambahnya.

Baca Juga: Pelatih Persela Bicara Tentang Kriteria Utama Kiper Persela Lamongan

Belum selesai masalah tersebut, Persebaya Surabaya kembali berurusan dengan cedera.

Pemain asing mereka, Jose Wilkson juga mengalami cedera.

Walaupun sudah kembali berlatih, Aji Santoso masih khawatir pemainnya itu belum pulih sempurna.

"Wilkson sebenarnya dia kan hamstring, tapi sekarang sudah tak terasa, sudah sembuh."

"Cuma saya masih mengkhawatirkan kalau latihan hari ini takutnya tertarik lagi," ungkapnya.

Baca Juga: Jong Utrecht Nyaris Keok di Laga Kedua Liga Belanda, Bagus Kahfi Main?

Saat ini yang ada satu pemain lain yang harus menepi, Muhammad Alwi Slamat masih mengalami cedera engkel saat latihan.

"Hidayat engkelnya kemarin lari dia keplicuk, artinya engkel ada sedikit masalah," kata Aji Santoso.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : Surya
REKOMENDASI HARI INI

Daftar 20 Pemain Persib untuk Lawan Port FC, Striker Timnas Indonesia Tak Diboyong ke Thailand

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136