Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Pelatih Mike Tyson Ungkap Betapa Hebatnya Manny Pacquiao

By Agung Kurniawan - Rabu, 18 Agustus 2021 | 09:45 WIB
Petinju dan senator Filipina, Manny Pacquiao.
twitter.com/Boxing_NewsNow
Petinju dan senator Filipina, Manny Pacquiao.

BOLASPORT.COM - Mantan pelatih Mike Tyson, Teddy Atlas, mengungkapkan betapa hebatnya Manny Pacquiao dalam menghantam lawan tandingnya.

Manny Pacquiao tengah menjadi sorotan banyak pihak karena akan kembali naik ring setelah mas hiatus panjang.

Pada akhir pekan ini, Sabtu (21/8/2021) malam waktu AS, atau Minggu pagi WIB, Manny Pacquiao akan menjalani duel melawan Yordenis Ugas.

Yordenis Ugas dipilih menjadi lawan Manny Pacquiao lantaran Errol Spence Jr dinilai tak layak bertanding.

Baca Juga: Manny Pacquiao Tak Main-main, Siap Beri Pelajaran Yordenis Ugas

Pertarungan yang memperebutkjan gelar juara kelas welter WBA ini merupakan laga pertama petinju Filipina sejak Juli 2019.

Karena lama tak bertarung, aksi Manny Pacquiao di ring tinju dinanti banyak pihak tak terkecuali Teddy Atlas.

Pria yang pernah menjadi pelatih Mike Tyson saat remaja itu mengungkapkan betapa hebatnya seorang Manny Pacquiao.

Manny Pacquiao dinilai memiliki kekuatan yang hebat.

Baca Juga: Yordenis Ugas Lawan Mudah, Manny Pacquiao Bakal Menang KO

Melihat Manny Pacquiao beraksi tak ubahnya seperti menonton tayangan 3D, di mana pukulannya begitu hidup.

"Ketika saya mengevaluasi seorang petinju, saya melihat dari dimensi," kata Teddy Atlas, dilansir dari Boxingscene.

"Dengan Manny Pacquiao seperti melihat 3D di mana segalanya datang kepada Anda dengan cepat dan dari segala arah," imbuhnya.

Freddie Roach (kiri) bersama dengan Manny Pacquiao (kanan)
TWITTER.COM/MANNYPACQUIAO
Freddie Roach (kiri) bersama dengan Manny Pacquiao (kanan)

Baca Juga: Manny Pacquiao Ungkap Perbedaan Kecil Errol Spence dan Yordenis Ugas

Teddy Atlas kian melihat kehebatan Pacman dari kombinasi kekuatan pukulan dan kecepatannya yang mematikan.

Hal tersebut kian menakutkan karena Manny Pacquiao masih memiliki naluri meraih kemenangan yang sangat tinggi.

"Itulah kehebatan Manny Pacquiao, kombinasi kecepatan dan kekuatannya serta naluri khusus dan keinginan untuk menang," ucap Atlas.

Baca Juga: Manny Pacquiao Mulai Ngegas, Sebut Lawan Juara karena Warisan Saja

"Dia tidak pernah melupakan apa yang tidak dia miliki dan dia berjuang seperti dia masih mencarinya," tuturnya menambahkan.

Kombinasi-kombinasi tersebut membuat Manny Pacquiao dinilai seperti memiliki kekuatan alam.

"Anda bisa melihat Manny Pacquiao seperti sebuah kekuatan alam," kata Teddy Atlas menjelaskan.

Baca Juga: Persiapan Lawan Pengganti Errol Spence Jr, Manny Pacquiao: Saya Politikus!

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : BoxingScene
REKOMENDASI HARI INI

Eksperimen Tukar Posisi Mbappe dan Vinicius Sukses Besar, Ancelotti Ogah Jadikan Pakem Baru di Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X