Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Europa - Si Kerbau Menangkan Klub Steven Gerrard, Rekan Setim Mesut Oezil Kebingungan Cari Lambang Klub

By Bagas Reza Murti - Jumat, 20 Agustus 2021 | 06:01 WIB
Striker Rangers, Alfredo Morelos dalam laga melawan Alashkert di leg pertama play-off Liga Europa, Kamis (19/8/2021)
TWITTER.COM/SPORT10_CO
Striker Rangers, Alfredo Morelos dalam laga melawan Alashkert di leg pertama play-off Liga Europa, Kamis (19/8/2021)

BOLASPORT.COM - Hasil Liga Europa babak play-off leg pertama pada Kamis (19/8/2021) atau Jumat dini hari WIB menghadirkan kemenangan untuk tim yang diasuh Steven Gerrard, Rangers FC dan tim yang dibela Mesut Oezil, Fenerbahce.

Berikut adalah rekap laga play-off leg pertama yang digelar antara 18-20 Agustus 2021 dini hari WIB.

Wakil Serbia, Crvena Zvezda menghajar wakil Romania, CFR Cluj dengan skor telak 4-0.

Sedangkan Celtic mengalahkan AZ Alkmar 2-0 dalam laga yang digelar pada 18 Agustus 2021.

Lanjutan laga play-off digelar Kamis malam atau Jumat dini hari dengan mempertandingkan 8 laga.

Baca Juga: Gianluigi Donnarumma Kaget Lionel Messi Punya Kaki Kanan Lemah

Nasib berbeda dialami oleh dua wakil Turki, Galatasaray dan Fenerbahce.

Galatasaray gagal meraih kemenangan usai hanya ditahan imbang wakil Denmark, Randers FC 1-1.

Sementara Fenerbahce mampu mengalahkan tamunya HJK, 1-0.

Gol sensasional gelandang berusia 20 tahun, Muhammed Gumuskaya menjadi pembeda pertandingan.

Kejadian unik mewarnai perayaan gol Gumuskaya.

Rekan setim Mesut Oezil itu berusaha mencium logo klub di dada.

Namun ia tak menemukannya karena desain jersey apparel puma yang baru memang tak mengakomodir pemain melakukan hal tersebut.

Baca Juga: Jawaban Mauricio Pochettino soal Debut Lionel Messi di Akhir Pekan Ini

Tim-tim dengan apparel puma secara serentak merilis jersey ketiga mereka pada Kamis (19/8/2021).

Jesey tersebut menampilkan nama klub dengan perpaduan sponsor.

Logo klub menjadi latar dari jersey tersebut, bukan seperti desain biasanya yang memunculkan logo klub di dada.

Di laga lain, klub Steven Gerrard, Rangers FC juga mampu mengamankan kemenangan 1-0 atas Alashkert.

Gol kemenangan Rangers dipersembahkan oleh striker Kolombia berjuluk El Buffalo (Si Kerbau)di babak kedua, tepatnya pada menit ke-67.

Kemenangan ini sudah cukup mengobati kekalahan Rangers dari Malmo di babak kualifikasi ketiga Liga Champions, pekan lalu.

Baca Juga: Berita Transfer - Pelatih PSG Yakin Mbappe Bertahan Lalu Bahas Pogba

Laga leg kedua akan digelar minggu depan, 26 Agustus 2021.

Hasil play-off Liga Europa leg pertama

  • Crvena Zvezda 4-0 CFR CLuj (Milan Pavkov 3', Aleksandar Katai 38', El Fardou Ben Nabouhane 68', Mirko Ivanic 77')
  • Celtic 2-0 AZ Alkmaar (Kyogo Furuhashi 12', James Forrest 61')
  • Omonia Nicosia 4-2 Royal Antwerp (Loizos Loizou 43', 56', Andronikos Kakouliis 49', Iyayi Believe Atiemwen 84'-pen; Manuel Benson 26', Koji Miyoshi 62')
  • Randers 1-1 Galatasaray (Frederik Lauenborg 54'; Muhammed Akturkoglu 26')
  • Slavia Prague 2-2 Legia Warszawa (Alexander Bah 33', Lukas Masopust 45+3'; Mahir Emreli 20', Josip Juranovic 37')
  • Mura 1-3 Sturm Graz (Ziga Skoflek 3'; Jakob Jantscher 18'-pen, Otar Kiteishvili 60', Kelvin Yeboah 63')
  • Fenerbahce 1-0 HJK (Muhammed Gumuskaya 65')
  • Olympiacos 3-0 Slovan Bratislava (Mohamed Mady Camara 37', Pape Abou Cisse 52', Vasil Bozhikov 68'-bd)
  • Rangers 1-0 Alashkert (Alfredo Morelos 67')
  • Rapid Wien 3-0 Zorya (Taxiarchis Fountas 29', Ercan Kara 78', Marco Gruell 85')
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : UEFA
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X