Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Penantian Panjang Penyerang Timnas Indonesia Sedikit Lagi Terbayarkan

By Rinaldy Azka Abdillah - Senin, 23 Agustus 2021 | 23:30 WIB
Ilija Spasojevic sedang mengikuti pemusatan latihan timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 11 Mei 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ilija Spasojevic sedang mengikuti pemusatan latihan timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 11 Mei 2021.

BOLASPORT.COM - Penyerang timnas Indonesia, Illija Spasojevic mengakui sudah menanti cukup panjang terkait bergulirnya Liga 1 2021.

Terhitung, kompetisi resmi di Indonesia terakhir kali bergulir pada Maret 2020 lalu.

Karena adanya pandemi COVID-19, PSSI dan PT Liga Indonesia Baru (LIB) terpaksa menghentikan kompetisi.

Alhasil karena pandemi berkepanjangan, baru 27 Agustus mendatang PSSI dan PT LIB akan kembali menggulirkan kompetisi sepak bola resmi di Indonesia.

Baca Juga: Tampil dengan Pemain Asing, Persija Dipermalukan Klub Liga 2

Pemain Bali United itu mengungkapkan bahwa dirinya sudah menunggu sejak dihentikannya kompetisi.

Untuk itu ia sudah siap kembali beraksi di tengah lapangan.

"Fisik dan mental secara pribadi sudah siap jalani laga. Kami sudah menunggu sejak tahun 2020," katanya dikutip Bolasport.com dari Tribun Bali, Senin (23/8/2021).

Baca Juga: Jawaban Riko Simanjuntak Jika Diajak Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia

Bahkan Illija Spasojevic menyatakan bahwa pemain lain dalam timnya sudah siap sedia bertanding melawan siapa pun.

Atas dasar itu Illija Spasojevic sudah tak sabar mengarungi kerasnya Liga 1 2021.

"Kita sudah siap, semua pemain Bali United sudah tidak sabar memulai kompetisi lagi," jelasnya.

Sebelumnya dirinya cukup mendapat gambaran soal kompetisi di tengah pandemi.

Baca Juga: Liga 1 2021 - Kapolri Minta Tes Swab PCR Dilakukan H-1 Pertandingan

Hal tersebut dia dapat kala bermain di Piala Menpora 2021.

Dengan itu ia yakin saat ini para pemain sudah divaksin sebanyak dua kali.

"Piala Menpora Maret 2021 lalu menjadi rujukan kompetisi. Kami sudah ada gambaran menjalankan prokes karena saat itu, semua pemain harus di karantina di hotel, wajib PCR sebelum bertanding."

"Kalau sekarang semua pemain yang saya tahu sudah vaksin dua kali," tutupnya.

Baca Juga: Kembali Gabung Tim Utama Persib, Puja Abdillah Siap Jawab Kepercayaan Robert Alberts

 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Inter Milan Klub Terbaik di Dunia, Simone Inzaghi Punya 1.000 Senjata dengan Bongkar Pasang Skuad

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136