Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bonyok Lawan Ugas, Manny Pacquiao Diminta Hadapi Petinju Terseram

By Agung Kurniawan - Selasa, 24 Agustus 2021 | 15:20 WIB
Manny Pacquiao saat menghadiri konferensi pers menjelang laga melawan Yordenis Ugas pada Rabu (18/8/2021).
TWITTER.COM/MANNYPACQUIAO
Manny Pacquiao saat menghadiri konferensi pers menjelang laga melawan Yordenis Ugas pada Rabu (18/8/2021).

BOLASPORT.COM - Petinju Filipina, Manny Pacquiao, diminta menghadapi petinju terseram di kelas welter seusai menelan pil pahit pada Minggu (22/8/2021).

Manny Pacquiao tengah menjadi perbincangan para penggemar tinju setelah dia merampungkan duel melawan Yordenis Ugas.

Dalam duel tersebut Yordenis Ugas berhasil membuat Manny Pacquiao bonyok dan menelan kekalahan melalui keputusan mutlak.

Tak ayal, kekalahan dari Yordenis Ugas dalam duel akhir pekan lalu menyisakan kenangan pahit bagi Manny Pacquiao.

Baca Juga: Caper, Pendatang Baru UFC Tantang Conor McGregor di Kandang Liverpool

Petinju Filipina tersebut gagal memenuhi ambisi merebut sabuk WBA yang sebelumnya diberikan kepada Ugas secara percuma.

Rumor pensiun menyeruak usai kalah dari Yordenis Ugas, terlebih dia pada saat ini sudah berusia 42 tahun.

Kekalahan Manny Pacquiao dari petinju asal Kuba itu mengundang perhatian mantan juara tinju yakni Marco Antonio Barrera.

Melalui sebuah kesempatan, Marco Antonio Barrera menilai bahwa Manny Pacquiao ingin menunjukkan hal berbeda dalam laga itu.

Baca Juga: Hormati Rekan Setim di JOTA Sport, Sean Gelael Redam Ide Tim Indonesia di WEC


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : boxingnews24.com
REKOMENDASI HARI INI

Man United Tentukan Target Transfer, Bukan Pemain Orbitan Ruben Amorim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X