Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Belum Dapat Jadwal Main, Pelatih Persib Ungkap Hal yang Lebih Penting

By Lukman Adhi Kurniawan - Rabu, 25 Agustus 2021 | 22:15 WIB
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, saat memimpin sesi pemusatan latihan tim di Lembang, Kabupaten Bandung Barat, pada Senin (27/1/2020).
GREGORIUS ADITYA KATUK/PERSIB.CO.ID
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, saat memimpin sesi pemusatan latihan tim di Lembang, Kabupaten Bandung Barat, pada Senin (27/1/2020).

BOLASPORT.COM - Pelatih Persib Bandung, Robert Alberts, menegaskan jika saat ini yang terpenting adalah kompetisi bisa berjalan kembali.

Liga 1 musim 2021/2022 akan dimulai pada 27 Agustus 2021.

Tapi, PT LIB baru merilis tiga pertandingan pertama untuk seri 1.

Baca Juga: Langkah Preventif Persib Bandung untuk Antisipasi Pemain Tertular Covid-19

Pelatih Persib Bandung, Robert Alberts mengatakan sampai saat ini masih belum dapat jadwal bermain.

Sehingga, dia masih mempersiapkan skuad Maung Bandung.

"Belum, pengumuman jadwal untuk Persib. Jadi kami semua menantikan ini," kata Robert dilansir BolaSport.com dari laman Kompas.com.

Baca Juga: Drawing Liga Champions - Ini Kemungkinan Grup Termewah, Nilainya 35 Triliun Rupiah

Walaupun terkendala waktu persiapan mepet dan tidak bisa melaksanakan latihan bersama secara normal, Robert memahami situasi saat ini sedang sulit.

Menurutnya, seiring jalannya waktu, semua tim akan siap dengan sendirinya.

Dia menegaskan, saat ini yang paling penting adalah kompetisi bisa berjalan kembali.

"Semua tim harus siap dengan caranya masing-masing. Paling penting adalah liga bisa dimulai dan tim akan dalam kondisi siap seiring berjalannya liga itu sendiri," ungkap Robert.

"Kalian tahu latar belakangnya kenapa? Jadi kami harus memulainya (bermain di liga) dan itu yang paling penting," imbuh dia.

Baca Juga: Sebelum Liga 1 2021 Dimulai, Persib Bandung Siapkan Sebuah Kejutan

Selain itu, Robert menegaskan jika dia masih ingin melakukan latian bersama.

Sampai hari menjelang kick-off, Persib hanya melaksanakan latihan dalam kelompok kecil dan tertutup.

Apalagi, Marc Klok dkk sampai saat ini tidak bisa menggelar pertandingan uji coba karena aturan PPKM.

"Kita lihat apa yang terjadi di PPKM level 3 ini, mungkin kami diperbolehkan untuk berlatih di grup  lebih besar. Sejauh ini pemain hanya berlatih di grup kecil, sekitar 4-5 pemain dalam satu kesempatan," tutur Robert.

 

 

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : kompas
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X